Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Hidangan Khas Banjarmasin

Kompas.com - 02/09/2012, 04:26 WIB

TUTI SOENARDI

Banjarmasin terkenal dengan hidangan dari hasil sungai, seperti ikan haruan, patin, baung, jelawat, lais, pepuyuk, juga ikan saluang, ikan kecil yang dijual dengan cara digoreng. Selain itu, udang besar dan kepiting juga diburu para tamu yang datang ke Banjarmasin.

Masyarakat Banjar sejak dulu sudah gemar makan ikan meskipun ikan sungai. Yang unik setiap restoran selalu menampilkan hidangan hasil sungai, seperti udang besar goreng atau bakar.

Penulis berkunjung ke Banjarmasin menikmati makanan khas dan kue (wadai) yang terkenal, yaitu kue putri selat dan nasi pundut lengkap.

Nasi pundut adalah nasi bersantan yang dibungkus daun pisang , dengan lauk udang goreng, tahu isi, ikan saluang goreng, orak-arik kol, dan sambel. Mari kita coba.

Untuk>2 porsi

1 porsi>392 kalori

Bahan:

- 150 gr beras

- 375 ml santan

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com