Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Harga IPO Bank Maspion Rp 360-Rp 480

Kompas.com - 31/05/2013, 19:52 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Maspion Indonesia Tbk menetapkan harga perdana saham di kisaran Rp 360-Rp 480 per saham, dalam penawaran umum perdana saham atau initial public offering (IPO). Maspion akan menawarkan 770 juta saham biasa kepada publik.

Direktur Utama Bank Maspion Herman Halim menyatakan, jumlah saham itu setara dengan 19,99% saham perseroan. Sementara, sisa saham lebih dari 80%, masih dimiliki oleh perusahaan. Herman mengatakan, Maspion menyasar terutama investor domestik dalam IPO ini.

Penjamin pelaksana emisi efek Maspion ini adalah PT Makinta Securities. "Dengan harga Rp 360-Rp 480 per saham, diharapkan mendapatkan feedback dari investor. Kami optimis akan terserap sepenuhnya, walau IHSG saat ini cenderung turun," kata Direktur Utama PT Makinta Securities, Made Windi Wijaya seusai public expose di gedung BEI, Jakarta, Jumat (31/5).

Ia menambahkan, saham yang ditawarkan merupakan saham baru dari portepel dengan nilai nominal Rp 100 setiap saham. Dengan begitu, Bank Maspion menargetkan dana hasil IPO mencapai Rp 300 miliar.

Dana yang diperoleh dari IPO setelah dikurangi biaya-biaya emisi, semuanya akan dipakai untuk memperkuat struktur pendanaan jangka panjang. Tujuannya adalah mendukung ekspansi kredit dalam rangka pengembangan usaha.

Adapun jadwal penawaran umum yang direncanakan perseroan, adalah:
- Perkiraan efektif : 25 Juni 2013
- Perkiraan masa penawaran : 27 Juni 2013 - 1 Juli 2013
- Perkiraan penjatahan: 3 Juli 2013
- Refund dan distribusi: 5 Juli 2013
- Perkiraan pencatatan saham: 8 Juli 2013

(Dea Chadiza Syafina/ Kontan)

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Earn Smart
Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Whats New
Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Work Smart
Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Whats New
IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

Whats New
Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Whats New
Simak, 5 Cara Tingkatkan Produktivitas Karyawan bagi Pengusaha

Simak, 5 Cara Tingkatkan Produktivitas Karyawan bagi Pengusaha

Work Smart
Konflik Iran-Israel, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Konflik Iran-Israel, Kemenhub Pastikan Navigasi Penerbangan Aman

Whats New
Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Terbit 26 April, Ini Cara Beli Investasi Sukuk Tabungan ST012

Whats New
PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

PGEO Perluas Pemanfaatan Teknologi untuk Tingkatkan Efisiensi Pengembangan Panas Bumi

Whats New
Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Daftar Lengkap Harga Emas Sabtu 20 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Tren Pelemahan Rupiah, Bank Mandiri Pastikan Kondisi Likuiditas Solid

Whats New
LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

LPS Siapkan Pembayaran Simpanan Nasabah BPRS Saka Dana Mulia

Whats New
Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Harga Emas Antam Sabtu 20 April 2024, Naik Rp 2.000 Per Gram

Spend Smart
Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Ini 6 Kementerian yang Sudah Umumkan Lowongan CPNS 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com