Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

OJK: Keuangan Syariah Harus Sentuh Semua Golongan

Kompas.com - 05/11/2014, 13:00 WIB
Tabita Diela

Penulis


SURABAYA, KOMPAS.com - Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK), Muliaman Hadad, mengungkapkan pentingnya lembaga keuangan syariah menyentuh semua golongan. Tidak hanya masyarakat miskin, industri keuangan syariah di Tanah Air seharusnya bisa memanfaatkan ceruk kelas menengah yang terus bertambah setiap tahunnya.

"Industri keuangan syariah nasional juga harus bisa memberikan layanan keuangan untuk kelompok menengah, dan juga masyarakat non Islam. Kelompok menengah ini jumlahnya akan sampai 120 juta orang. Penghasilannya baik, pendidikannya baik, dan mereka butuh layanan keuangan yang lebih bervariasi. Mereka kenal investasi, mereka kenal asuransi. Tapi mereka juga perlu produk keuangan sophisticated," ujar Muliaman di Surabaya, Rabu (5/11/2014).

Muliaman menuturkan, pangsa pasar keuangan syariah semakin besar. Hal ini tampak dari pertumbuhnya permintaan makanan halal, wisata halal, dan berbagai hal lain yang pada akhirnya berujung pada kebutuhan layanan keuangan syariah.

Lebih lanjut, dia juga mengungkapkan bahwa industri keuangan syariah harus mampu membiayai keperluan pembangunan. Pada waktunya nanti, tutur Muliaman, industri keuangan syariah seharusnya bisa menyediakan dana jangka panjang.

"Yang ketiga, industri keuangan syariah juga harus mampu membiayai keperluan pembangunan yang membutuhkan dana jangka panjang. Beli satelit, bikin jalan tol, bikin pelabuhan harusnya bisa dijawab oleh industri keuangan syariah," katanya.

Dia menuturkan, ada tiga pihak yang seharusnya tersentuh oleh keuangan syariah. "Keuangan syariah seharusnya jangan hanya bicara kecil-kecil tapi juga untuk masyarakat kelas menengah dan berperan bagi pembangunan," ucap Muliaman.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Bawaslu Buka 18.557 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Prioritas Kebutuhannya

Whats New
Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Ingin Produksi Padi Meningkat, Kementan Kerahkan 3.700 Unit Pompa Air di Jatim

Whats New
Kemehub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemehub Buka 18.017 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Melalui Pompanisasi, Mentan Amran Targetkan Petani di Lamongan Tanam Padi 3 Kali Setahun

Whats New
Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Konflik Iran-Israel Bisa Picu Lonjakan Inflasi di Indonesia

Whats New
Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Kartu Prakerja Gelombang 66 Resmi Dibuka, Berikut Persyaratannya

Whats New
Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Kemensos Buka 40.839 Formasi CPNS dan PPPK 2024, Ini Rinciannya

Whats New
Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Pemudik Lebaran 2024 Capai 242 Juta Orang, Angka Kecelakaan Turun

Whats New
Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Sekunder adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Signifikansi 'Early Adopters' dan Upaya 'Crossing the Chasm' Koperasi Multi Pihak

Signifikansi "Early Adopters" dan Upaya "Crossing the Chasm" Koperasi Multi Pihak

Whats New
Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Rupiah Tertekan Dekati Rp 16.300 Per Dollar AS, BI Terus Intervensi Pasar

Whats New
Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Syarat, Bunga, dan Angsuran

Cara Gadai BPKB Motor di Pegadaian, Syarat, Bunga, dan Angsuran

Earn Smart
Harga Minyak Dunia Melonjak 3 Persen, Imbas Serangan Balasan Israel ke Iran

Harga Minyak Dunia Melonjak 3 Persen, Imbas Serangan Balasan Israel ke Iran

Whats New
Kembangkan Karier Pekerja, Bank Mandiri Raih Peringkat 1 Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Kembangkan Karier Pekerja, Bank Mandiri Raih Peringkat 1 Top Companies 2024 Versi LinkedIn

Whats New
Cara Cek Angsuran KPR BCA secara 'Online' melalui myBCA

Cara Cek Angsuran KPR BCA secara "Online" melalui myBCA

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com