Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penetrasi 'E-Commerce' di China 13 Persen, Bagaimana Indonesia?

Kompas.com - 29/02/2016, 19:06 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Perkembangan perdagangan berbasis elektronik atau e-commerce kini amat pesat dalam kurun beberapa waktu belakangan.

Namun demikian, meski berbagai perusahaan startup maupun bisnis e-commerce mulai menjamur, tetap saja penetrasinya di dalam negeri masih rendah.

CEO & Co-founder Tokopedia.com William Tanuwijaya menjelaskan, penetrasi e-commerce di Indonesia masih sekitar 1 persen. Sementara itu, di negara seperti China, penetrasi e-commerce sudah mencapai double digit.

Meski penetrasinya masih rendah, namun William yakin dalam waktu singkat penetrasi e-commerce Indonesia akan mencapai double digit seperti yang terjadi di China.

"Penetrasi e-commerce di Indonesia masih 1 persen, di China 13 persen dan Inggris 11 persen dari keseluruhan penduduk. Tinggal masalah waktu bagaimana (penetrasi e-commerce bisa double digit," terang William dalam konferensi pers Indonesia E-commerce Summit & Expo (IESE) di Jakarta, Senin (29/2/2016).

William menjelaskan, negara-negara dengan populasi besar memiliki beragam dorongan untuk memajukan e-commerce.

Amerika Serikat, misalnya, didorong oleh inovasi teknologi, sementara China didorong oleh manufaktur dan India oleh sumber daya manusia yang banyak dan berkualitas tinggi.

Adapun pendorong kemajuan e-commerce menurut William adalah Usaha Kecil Menengah (UKM), yang menyumbang 58 persen dari produk domestik bruto (PDB) nasional.

Apabila semakin banyak UKM yang menggunakan saluran e-commerce untuk menjalankan bisnis, maka semakin pesat pula perkembangan e-commerce.

"Semakin banyak UKM yang goes online, maka semakin besar pasar e-commerce Indonesia. Akhirnya, Indonesia bisa menjadi kekuatan e-commerce besar," ungkap William.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Emiten Menara TBIG Catat Pendapatan Rp 6,6 Triliun Sepanjang 2023

Emiten Menara TBIG Catat Pendapatan Rp 6,6 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

LKPP: Nilai Transaksi Pemerintah di e-Katalog Capai Rp 196,7 Triliun Sepanjang 2023

Whats New
?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

Whats New
Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com