Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Penjualan Lesu Terus, Peritel Mode Ini Terpaksa Tutup 100 Gerai

Kompas.com - 12/08/2016, 12:00 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber BBC.com

NEW YORK, KOMPAS.com - Jaringan department store asal Amerika Serikat Macy's akan menutup setidaknya 100 gerai. Sebaliknya, Macy's akan meningkatkan investasi di bisnis online setelah mengalami penurunan penjualan selama 18 bulan terakhir.

Total penjualan Macy's anjlok 4 persen menjadi 5,87 miliar dollar AS pada kuartal II 2016. Sebelumnya, penjualan Macy's turun 7,4 persen pada kuartal I 2016.

Sama saja dengan di Inggris dan belahan dunia lainnya, department store di AS tengah berjuan mati-matian dalam persaingan yang sangat ketat dengan peritel online dan gerai-gerai diskon.

Saat ini, Macy's mengoperasikan 728 gerai di AS. Penguatan kurs dollar AS telah menurunkan belanja wisatawan di AS.

Selain itu, pihak Macy's menyatakan pula bahwa kondisi cuaca yang tidak bersahabat memberatkan penjualan.

Macy's, yang juga mengoperasikan jaringan mode ritel Bloomingdale's menyatakan bakal fokus berinvestasi pada gerai-gerai yang menawarkan potensi pertumbuhan tertinggi.

Penjualan pada gerai yang berusia setidaknya 1 tahun termasuk penjualan departemen yang dilisensikan pada pihak ketiga turun 2 persen pada kuartal II 2016. Meskipun penjualan menurun, namun penurunan tersebut lebih baik dari prediksi.

Laba dan pendapatan Macy's dinilai menunjukkan performa yang lebih kuat dibandingkan pesaing lain, semisal Kohl's Corp.

Saham Macy's menguat hampir 17 persen pada perdagangan Kamis (11/8/2016) di bursa Wall Street. Sesaat kemudian, saham Macy's terpangkas tipis.

"Kami beroperasi di dunia yang berubah dengan pesat. Perusahaan kami bergerak maju untuk membangun warisan Macy's yang lebih besar," ujar CEO Macy's Terry Lundgren.

Ia mengatakan, guna menjadi kesinambungan pertumbuhan, Macy's berinvestasi pada pembangunan kapasitas situs dan aplikasi.

Macy's juga memperbaiki bahasa pencarian yang lebih sederhana, akses lebih cepat, dan prosedur yang lebih sederhana untuk menempatkan maupun mengelola pesanan barang. 

Kompas TV JFW Antar Industri Mode Indonesia ke Pasar Dunia

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Sumber BBC.com


Terkini Lainnya

BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

BCA Finance Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1 Semua Jurusan, Cek Syaratnya

Work Smart
Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Pemerintah Sebut Tarif Listrik Seharusnya Naik pada April hingga Juni 2024

Whats New
Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Jasa Marga: 109.445 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek Selama Libur Panjang Paskah 2024

Whats New
Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Survei Prudential: 68 Persen Warga RI Pertimbangkan Proteksi dari Risiko Kesehatan

Earn Smart
7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

7 Contoh Kebijakan Fiskal di Indonesia, dari Subsidi hingga Pajak

Whats New
'Regulatory Sandbox' Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

"Regulatory Sandbox" Jadi Ruang untuk Perkembangan Industri Kripto

Whats New
IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

IHSG Melemah 0,83 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Susut

Whats New
Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Nasabah Bank DKI Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di Seluruh ATM BRI

Whats New
Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Genjot Layanan Kesehatan, Grup Siloam Tingkatkan Digitalisasi

Whats New
Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Pelita Air Siapkan 273.000 Kursi Selama Periode Angkutan Lebaran 2024

Whats New
Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Puji Gebrakan Mentan Amran, Perpadi: Penambahan Alokasi Pupuk Prestasi Luar Biasa

Whats New
Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Pengertian Kebijakan Fiskal, Instrumen, Fungsi, Tujuan, dan Contohnya

Whats New
Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Ekspor CPO Naik 14,63 Persen pada Januari 2024, Tertinggi ke Uni Eropa

Whats New
Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

Tebar Sukacita di Bulan Ramadhan, Sido Muncul Beri Santunan untuk 1.000 Anak Yatim di Jakarta

BrandzView
Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Chandra Asri Bukukan Pendapatan Bersih 2,15 Miliar Dollar AS pada 2023

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com