Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

BUMN China Bidik Saham Liverpool FC

Kompas.com - 22/08/2016, 09:10 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

Sumber BBC News

LONDON, KOMPAS.com - Sebuah konsorsium yang dipimpin perusahaan investasi China menyatakan minatnya untuk membeli saham Liverpool Football Club. Kabarnya, perusahaan di balik konsorsium yang tergiur kepemilikan saham Liverpool FC adalah Badan Usaha Milik Negara (BUMN) China.

Mengutip dari BBC, Senin (22/8/2016), BUMN China Everbright dan perusahaan ekuitas privat PCP Capital adalah pihak di balik layar tawaran kepemilikan saham senilai jutaan poundsterling tersebut.

Sumber menyebut, tawaran awal telah diajukan. Akan tetapi, pihak Liverpool FC dan pemiliknya Fenway Sports Group menyatakan mereka belum menerima tawaran apapun.

Fenway Sports Group mengakuisisi Liverpool FC pada tahun 2010 silam seharga 300 juta poundsterling. Penawaran terakhir yang diajukan kepada Liverpool dilaporkan senilai lebih dari 700 juta poundsterling.

"Tidak ada penawaran apapun dan kami tidak sedang menjalani diskusi terkait investasi apapun dengan siapapun," ucap CEO Ian Ayre.

Dalam beberapa tahun terakhir, para investor dan korporasi China secara diam-diam telah mengakuisisi saham di klub-klub sepakbola Inggris, Spanyol, Perancis, Belanda, dan Republik Ceko.

Selain itu, Presiden Xi Jinping pun nyatanya adalah penggemar berat sepakbola. Pada Desember 2015 lalu, perusahaan induk Manchester City, City Football Grpup menjual 13 persen saham senilai 265 juta poundsterling kepada sebuah konsorsium investor China.

Menurut Football Money League yang dirilis Deloitte, Liverpool adalah klub sepakbola terkaya kesembilan di dunia. Pendapatan Liverpool mencapai 391,8 juta euro atau setara 339 juta poundsterling pada musim tanding 2014-2015.

Pada tahun buku sebelumnya, Liverpool meraup laba sebelum pajak mencapai 60 juta poundsterling. Laba diperoleh dari penjualan pemain Luis Suarez senilai 75 juta poundsterling. 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Kemenkop-UKM Tegaskan Tidak Melarang Warung Madura Beroperasi 24 Jam

Whats New
BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

BTN Buka Lowongan Kerja untuk Lulusan D3 dan S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Ada Gempa Garut, Kereta Cepat Whoosh Tetap Beroperasi Normal

Whats New
Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Akhirnya, Bea Cukai Bebaskan Bea Masuk Alat Belajar SLB yang Tertahan Sejak 2022

Whats New
Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Sri Mulyani Minta Ditjen Bea Cukai Perbaiki Layanan Usai 3 Keluhan Terkait Pelayanan Viral di Medsos

Whats New
Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Menuju Indonesia Emas 2045, Pelaku Usaha Butuh Solusi Manajemen SDM yang Terdigitalisasi

Whats New
Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Jadi Sorotan, Ini 3 Keluhan Warganet soal Bea Cukai yang Viral Pekan Ini

Whats New
Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Perhitungan Lengkap Versi Bea Cukai soal Tagihan Rp 31 Juta ke Pembeli Sepatu Seharga Rp 10 Juta

Whats New
Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Berapa Gaji dan Tunjangan Pegawai Bea Cukai Kemenkeu?

Work Smart
Dukung 'Green Building', Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Dukung "Green Building", Mitsubishi Electric Komitmen Tingkatkan TKDN Produknya

Whats New
Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Kemenhub Cabut Status 17 Bandara Internasional, Ini Alasannya

Whats New
Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com