Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

OCBC NISP Hadirkan Kartu Kredit untuk Nasabah Premium

Kompas.com - 20/01/2017, 20:44 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank OCBC NISP Tbk menghadirkan kartu kredit bagi kalangan high affluent bernama Voyage. Kartu ini ditujukan bagi kalangan antara lain pemilik bisnis, profesional, dan eksekutif.

Presiden Direktur OCBC NISP Parwati Surjaudaja menuturkan, kartu ini memperkenalkan keunggulan produk kartu kredit dalam memenuhi kebutuhan nasabah premium secara eksklusif dengan berbagai layanan concierge premium tanpa batas.

Saat ini, kalangan high affluent cenderung identik dengan kehidupan yang sibuk dan aktif. Dengan demikian, mereka memerlukan fitur kartu kredit yang dapat memberikan kemudahan dalam memenuhi kebutuhannya.

Keistimewaan Kartu Kredit Voyage sebagai kartu kredit metal pertama di Indonesia yang terbuat dari bahan duralumin, sebuah material yang sangat ringan, dibalut dengan tampilan yang elegan dan menawan.

Kartu ini menawarkan ragam layanan seperti pengaturan perjalanan hingga penyediaan pembelian berbagai kebutuhan retail, dapat dilakukan melalui service ini secara pribadi.

Para nasabah Kartu Kredit Voyage dapat menikmati voyage miles yang bisa ditukarkan dengan tiket perjalanan pada maskapai penerbangan full-service ataupun maskapai penerbangan berbiaya rendah sepanjang tahun tanpa mengenal black out date dan expired date untuk berbagai destinasi.

“Kami memahami bahwa travel dan gaya hidup merupakan dua elemen yang tidak dapat dipisahkan dari kebutuhan para nasabah. Kami melihat bahwa kartu kredit saat ini telah berevolusi dari kartu pembayaran menjadi kartu gaya hidup," ujar Parwati dalam pernyataan resmi, Jumat (20/1/2017).

Didukung dengan regional connectivity yang kuat dari jaringan OCBC Group, Kartu Kredit Voyage diharapkan dapat mempermudah nasabah Premier Banking perseroan dalam penggunaan lintas negara.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Perusahaan Asal Singapura Jadi Investor Pertama KIT Batang Tahun Ini

Perusahaan Asal Singapura Jadi Investor Pertama KIT Batang Tahun Ini

Whats New
Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Whats New
Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Whats New
Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Whats New
Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Whats New
Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Whats New
Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Work Smart
Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Earn Smart
Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Whats New
Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Earn Smart
Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Earn Smart
Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Whats New
Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Work Smart
Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Whats New
IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com