Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Malaysia Siap Ekspor Listrik ke Indonesia

Kompas.com - 12/02/2009, 13:56 WIB

JAKARTA, KAMIS — Kementerian Tenaga, Air, dan Komunikasi (KTAK) Malaysia merencanakan untuk mengekspor atau menjual energi listriknya yang masih tersisa besar ke Sumatera, Indonesia.

Menteri KTAK Shaziman Abu Mansor mengatakan, listrik negeri jiran yang akan dijual ke Sumatera sebesar 45 persen dari total energi listrik yang saat ini masih belum terpakai, demikian menurut harian Utusan Malaysia, Kamis (12/2).

Menteri Shaziman mengatakan, pihaknya akan berbincang dengan Perusahaan Listrik Negara (PLN) Indonesia dalam waktu dekat ini. Jika mencapai kesepakatan, Malaysia akan membangun jaringan kapal listrik dari semenanjung Malaysia ke Sumatera.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com