Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bulog Diminta Aktif Operasi Pasar

Kompas.com - 30/09/2011, 17:42 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Bulog lebih proaktif menggelar operasi pasar oleh Kementerian Perdagangan. Operasi pasar jangan hanya dilakukan saat ada permintaan, tetapi secara otomatis juga saat harga beras melambung naik. Pemerintah tidak memberi batasan kuota, sehingga Bulog tidak perlu menahan stok.

"Operasi pasar akan terus dilakukan sampai harga beras stabil. Dalam kondisi sekarang dimana harga beras naik, Bulog harus segera turun tangan," kata Direktur Jend eral Perdagangan Dalam Negeri Kementerian Perdagangan, Gunaryo kepada Kompas, Jumat (30/9/2011).

Dia mengatakan, naiknya harga dipengaruhi menipisnya pasokan beras di dalam negeri. Beras petani banyak diperebutkan oleh Bulog dan pelaku pasar, sehingga harga otomatis naik.

 

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com