Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HERO Bawa Waralaba Ikea ke Indonesia

Kompas.com - 26/03/2012, 16:15 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com — PT Hero Supermarket Tbk (HERO) melebarkan sayap bisnisnya. Pemilik jaringan ritel Hero dan Giant ini telah mendapat persetujuan untuk mengembangkan jaringan waralaba Ikea (Toko Ikea) di wilayah Indonesia.

Direktur HERO Lai Saye Chuan dalam keterbukaan informasi BEI yang dirilis Senin (26/3/2012) menyebutkan, Perseroan telah meneken perjanjian pengembangan waralaba dengan Inter Ikea System BV (IKEA) pada 22 Maret 2012.

Sebagai informasi, IKEA merupakan perusahaan yang memiliki dan mengembangkan waralaba internasional untuk penjualan eceran mebel, perabotan, dan produk dekorasi interior yang didesain oleh IKEA asal Swedia.

Berdasarkan perjanjian tersebut, HERO berhak membuka dan mengoperasikan toko-toko IKEA di wilayah Indonesia. Selanjutnya, perjanjian waralaba akan ditandatangani di antara para pihak yang akan membuka toko IKEA.

Perseroan diwajibkan untuk mendirikan toko-toko IKEA dalam jumlah yang telah disepakati dan di lokasi-lokasi tertentu sesuai standar yang diimplementasikan IKEA. Pengembangan jaringan toko itu akan dimulai sejak 2014 hingga 2021 mendatang. "Setelah berakhirnya periode pengembangan tersebut, selanjutnya ada kemungkinan untuk meningkatkan jumlah toko yang akan didirikan," ujar manajemen HERO.

Hingga perdagangan pukul 14.00 di Jakarta, saham HERO menguat 3,35 persen ke posisi Rp 18.500 per saham. (Dupla Kartini/Kontan)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
    Video rekomendasi
    Video lainnya


    Terkini Lainnya

    OJK Cabut Izin Usaha PT BPR Dananta Kabupaten Kudus

    OJK Cabut Izin Usaha PT BPR Dananta Kabupaten Kudus

    Whats New
    Di Perda Klungkung, Justru Bukan Warung Madura yang Dilarang Buka 24 Jam, tapi Ritel Modern

    Di Perda Klungkung, Justru Bukan Warung Madura yang Dilarang Buka 24 Jam, tapi Ritel Modern

    Whats New
    Harga BBM Vivo dan BP Kompak Naik Per 1 Mei 2024, Cek Rinciannya!

    Harga BBM Vivo dan BP Kompak Naik Per 1 Mei 2024, Cek Rinciannya!

    Whats New
    Gerakan Serikat Buruh Minta Prabowo Cabut UU Cipta Kerja, Ini Alasannya

    Gerakan Serikat Buruh Minta Prabowo Cabut UU Cipta Kerja, Ini Alasannya

    Whats New
    Emiten Menara Telko Tower Bersama Catatkan Pendapatan Rp 1,7 Triliun Per Kuartal I 2024

    Emiten Menara Telko Tower Bersama Catatkan Pendapatan Rp 1,7 Triliun Per Kuartal I 2024

    Whats New
    Kinerja 2023 'Kinclong', Emiten TI ATIC Sasar Pasar Baru Konsultasi Cloud pada 2024

    Kinerja 2023 "Kinclong", Emiten TI ATIC Sasar Pasar Baru Konsultasi Cloud pada 2024

    Whats New
    Bela Warung Madura, Menteri Teten: Jangan Sampai Tersisih oleh Ritel Modern

    Bela Warung Madura, Menteri Teten: Jangan Sampai Tersisih oleh Ritel Modern

    Whats New
    Info Lengkap Mata Uang Riyal ke Rupiah

    Info Lengkap Mata Uang Riyal ke Rupiah

    Whats New
    Hindari Macet Demo Buruh 1 Mei, KAI Ubah Operasional 12 Kereta Api

    Hindari Macet Demo Buruh 1 Mei, KAI Ubah Operasional 12 Kereta Api

    Whats New
    Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

    Mengenal Mata Uang Israel dan Nilai Tukarnya ke Rupiah

    Whats New
    Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

    Duduk Perkara soal Warung Madura Diimbau Tak Buka 24 Jam, Berawal dari Keluhan Minimarket

    Whats New
    Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Rabu 1 Mei 2024

    Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru pada Rabu 1 Mei 2024

    Spend Smart
    Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

    Harga Emas Terbaru 1 Mei 2024 di Pegadaian

    Spend Smart
    7 Bandara Ditutup Sementara akibat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

    7 Bandara Ditutup Sementara akibat Erupsi Gunung Ruang, 50 Penerbangan Terdampak

    Whats New
    Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

    Harga Bahan Pokok Rabu 1 Mei 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

    Whats New
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    komentar di artikel lainnya
    Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
    Close Ads
    Bagikan artikel ini melalui
    Oke
    Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com