Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

JAL dan MH Kerja Sama "Code-share"

Kompas.com - 11/06/2012, 15:25 WIB
Hermas Effendi Prabowo

Penulis

BEIJING, KOMPAS.com — Maskapai penerbangan Jepang dan Malaysia, Japan Airlines dan Malaysia Airlines, menjalin kerja sama code-share dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada konsumen mereka. Pemesanan dan penjualan tiket dalam bentuk kerja sama yang baru itu akan mulai dilakukan Selasa (12/6/2012).

Wartawan Kompas Hermas Effendi Prabowo melaporkan dari Beijing, China, dengan kerja sama itu, dimungkinkan penerbangan menggunakan kedua maskapai itu terkoneksi.

Chairman Japan Airlines (JAL) Masaru Onishi, Senin ini, di sela pertemuan tahunan IATA ke-68 dan World Air Transport Summit di Beijing, menyatakan, JAL memulai kerjasama code-share dengan Malaysia Airlines (MH) sebagai anggota aliansi menuju terwujudnya one-world family.

JAL akan memperkuat jaringan aliansi one world Asia, khususnya di Asia Tenggara. Ini dilakukan dalam rangka memudahkan penumpang melakukan penerbangan terkoneksi, membangun jaringan kerja yang komprehensif, dan meningkatkan kualitas pelayanan dalam kerangka pertumbuhan wilayah.

CEO Malaysia Airlines Group Ahmad Jauhari Yahya mengatakan, kerja sama code-share antara MH dan JAL juga menjadi langkah awal menuju penguataan hubungan di antara perusahaan penerbangan dalam lingkup aliansi one world. Pihaknya berharap bisa menjalin kerja sama dengan mitra aliansi lain.

Berikut daftar JAL code-share yang dioperasikan Malaysia Airlines yang baru:
Tokyo (Narita)-Kuala Lumpur, Kuala Lumpur-Tokyo (Narita),
Kuala Lumpur-Osaka (Kansai), Osaka (Kansai)-Kuala Lumpur.

Dengan negara Asia lain, yakni:
Kuala Lumpur-Delhi,
Kuala Lumpur-Mumbai,
Kuala Lumpur-Bangalore,
Kuala Lumpur-Chennai,
Kuala Lumpur-Hyderabad,
Kuala Lumpur-Kalkutta,
Kuala Lumpur-Mali.

Sementara dengan penerbangan domestik Malaysia lain meliputi Kuala Lumpur-Kota Kinabalu, Penang, Langkawi, Kuching, Kuantan, dan sebaliknya.

Yang dioeperasikan JAL adalah rute Narita-Kuala Lumpur, Guam, Honolulu, Hongkong, Seoul, Taipei, Boston, Chicago, dan New York, dan sebaliknya.

Untuk tujuan domestik Jepang meliputi Narita-Nagoya, Fukuoka, Sapporo, dan sebaliknya.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

Whats New
Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Whats New
Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Whats New
Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Whats New
Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Spend Smart
Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Earn Smart
Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Whats New
Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Whats New
Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Whats New
Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Whats New
Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,11 Persen pada Kuartal I-2024

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia 5,11 Persen pada Kuartal I-2024

Whats New
Hari Terakhir, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 67

Hari Terakhir, Ini Cara Daftar Prakerja Gelombang 67

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com