Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bidik Pasar Muslim, Fleishman Hillard Luncurkan Unit Bisnis Majlis

Kompas.com - 23/07/2012, 13:53 WIB
Dimasyq Ozal

Penulis

KOMPAS, JAKARTA.com - Salah satu Perusahaan terkemuka dunia bidang konsultasi bisnis strategis Fleshman-Hilard (FH) Internasional Communications meluncurkan unit bisnis baru diberi nama Fleishman-Hilard Majlis.

Ini sebagai upaya FH untuk memenuhi kebutuhan pasar konsumen Muslim yang luas dan tersebar secara mendunia. Demikian disampaikan Dirut FH Majlis pada konferensi pers berlangsung di kantor FH, Sentral Senayan, Jakarta, Senin ( 23/7/2012 ).

"FH Majlis nantinya akan memberikan saran dan strategi bagi pelaku bisnis bagaimana caranya terjun melakukan pendekatan terbaik ketika melakukakan pendekatan dengan masyarakat muslim," kata Yusuf.

Adapun fokus bisnis FH Majlis ini, yakni konsultasi di bidang makanan halal dan ekonomi Islam. Yusuf mengatakan, pengetahuan tata cara keuangan Islam dan sertifikasi halal makanan, sangat penting bagi pelaku bisnis yang ingin melebarkan sayapnya di pasar masyarakat muslim.

Untuk sistem ekonomi Islam atau syariah, Yusuf memandang, sistem tersebut dianggap tahan banting saat terjadinya krisis global dan pembagian bagi hasilnya dipercaya memiliki tingkat kejujuran yang tinggi. Harapan FH Majlis, produk syariah bukan hanya dinikmati oleh individu saja, melainkan juga dapat dijalankan oleh para pelaku bisnis.

Lalu untuk sertifikasi halal sendiri, ini dianggap suatu yang penting bila perusahaan multinasional di bidang makanan dan kosmestik ingin merambah bisnisnya pada sektor produk halal. Pasalnya, tidak mudah menaruh kepercayaan bagi masyarakat muslim terhadap produk halal yang dijual oleh pelaku bisnis tersebut.

"Hal ini perlu dilakukan dengan seksama karena melibatkan sejumlah prinsip dan tatacara moral yang menjadi pertimbangan utama saat konsumen Muslim melakukan pembelian (produk ekonomi syariah dan halal)," ungkap Yusuf Hatta juga menjabat Managing Director FH di Mumbai, India.

Untuk diketahui, nama Majlis yang dipakai oleh perusahaan yang berbasis di St Louis ini, merupakan istilah dari Bahasa Arab yang mengacu pada forum untuk berdialog.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Info Limit Tarik Tunai BCA Sesuai Jenis Kartu ATM Lengkap

Spend Smart
3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

3 Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu BCA, Penting saat Lupa Bawa di ATM

Earn Smart
[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

[POPULER MONEY] Serikat Pekerja Tuntut Naik Upah, Menaker Balik Tuntut Kenaikan Kompetensi | Luhut Janji Microsoft Tak Akan Menyesal Investasi Rp 27,6 Triliun di Indonesia

Whats New
Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Cara Bayar Tagihan FIF di ATM BCA, BRI, BNI, Mandiri, dan BTN

Spend Smart
Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Bank Mandiri Tegaskan Tetap Jadi Pemegang Saham Terbesar BSI

Whats New
Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Cek Jadwal Pembagian Dividen Astra Otoparts

Whats New
Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Syarat Ganti Kartu ATM Mandiri di CS Machine dan Caranya

Whats New
Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi 'Feeder' bagi Malaysia dan Singapura

Status Internasional Bandara Supadio Dihapus, Pengamat: Hanya Jadi "Feeder" bagi Malaysia dan Singapura

Whats New
Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Naik 36 Persen, Laba Bersih Adaro Minerals Capai Rp 1,88 Triliun Sepanjang Kuartal I-2024

Whats New
Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Jokowi Tambah Alokasi Pupuk Subsidi Jadi 9,55 Juta Ton di 2024

Whats New
Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Dampak Erupsi Gunung Ruang, 5 Bandara Masih Ditutup Sementara

Whats New
Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Kadin Gandeng Inggris, Dukung Bisnis Hutan Regeneratif

Whats New
Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada  Kuartal I 2024

Harita Nickel Catat Kenaikan Pendapatan 26 Persen pada Kuartal I 2024

Whats New
Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Bappenas Buka Lowongan Kerja hingga 5 Mei 2024, Simak Persyaratannya

Work Smart
Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Wujudkan Visi Indonesia Emas 2045, Kemenko Perekonomian Berupaya Percepat Keanggotaan RI dalam OECD

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com