Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelintasan KA Tak Sebidang akan Banyak Dibangun di Jawa Tengah

Kompas.com - 11/08/2014, 17:01 WIB
Estu Suryowati

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com – Beroperasinya double track kereta api di lintasan utara Pulau Jawa menyisakan masalah, yakni semakin seringnya palang pintu kereta ditutup di lintasan sebidang, sehingga menyebabkan kemacetan bagi pengguna jalan umum.

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Chairul Tanjung mengatakan, pelintasan sebidang yang padat akan menjadi prioritas untuk dibanding perlintasan tak sebidang. “Perlintasan sebidang di Jawa Tengah akan mendapatkan prioritas,”kata dia usai rapat evaluasi mudik Lebaran 2014, di kantornya, Jakarta, Senin (11/8/2014).

Wakil Menteri Perhubungan, Bambang Susantono, ditemui dalam kesempatan sama menuturkan, Kementerian Pekerjaan Umum dan pihaknya diminta untuk segera mengidentifikasi pelintasan sebidang yang sibuk.

Di sisi lain, Pemerintah Provinsi Jawa Tengah juga akan mengidentifikasi perlintasan yang melewati jalan-jalan provinsi dan jalan-jalan kabupaten. Perlintasan di jalan-jalan ini akan dikerjakan oleh Dinas Pekerjaan Umum Provinsi. Bambang mengatakan, sebenarnya tidak hanya Jawa Tengah saja yang memiliki Lintasan Harian Rata-rata (LHR) tinggi.

“Jatim juga. Tadi kami fokus Jateng, bukan berarti Jatim tidak ditangani,” tegas Bambang.

Sementara itu, mengenai opsi bentuk perlintasan tak sebidang bisa berupa fly over (FO), underpass (UP), maupun jalan KA layang (elevated). “Tergantung situasi kondisi geografisnya dong. Kan itu trafic yang mau dilayani memungkinkan tidak dia naik atau turun, muka air tanah bagaimana, itu kan perlu dilihat semua,” jawab Bambang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Setelah Akuisisi, Mandala Finance Masih Fokus ke Bisnis Kendaraan Roda Dua

Setelah Akuisisi, Mandala Finance Masih Fokus ke Bisnis Kendaraan Roda Dua

Whats New
KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

Whats New
Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Whats New
IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

Whats New
Rupiah Diramal Bisa Kembali Menguat di Bawah Rp 16.000 Tahun Ini

Rupiah Diramal Bisa Kembali Menguat di Bawah Rp 16.000 Tahun Ini

Whats New
Bagaimana Prospek IPO di Indonesia Tahun Ini Usai Pemilu?

Bagaimana Prospek IPO di Indonesia Tahun Ini Usai Pemilu?

Whats New
Harga Makanan Global Diperkirakan Turun, Konsumen Bakal Lega

Harga Makanan Global Diperkirakan Turun, Konsumen Bakal Lega

Whats New
Laba Bersih Astra Agro Lestari Turun 38,8 Persen, Soroti Dampak El Nino

Laba Bersih Astra Agro Lestari Turun 38,8 Persen, Soroti Dampak El Nino

Whats New
Naik, Pemerintah Tetapkan Harga Acuan Batu Bara hingga Emas April 2024

Naik, Pemerintah Tetapkan Harga Acuan Batu Bara hingga Emas April 2024

Whats New
Alasan Mandala Finance Tak Bagi Dividen untuk Tahun Buku 2023

Alasan Mandala Finance Tak Bagi Dividen untuk Tahun Buku 2023

Whats New
Efek Panjang Pandemi, Laba Bersih Mandala Finance Turun 35,78 Persen

Efek Panjang Pandemi, Laba Bersih Mandala Finance Turun 35,78 Persen

Whats New
Heboh soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta, Cek Ketentuannya

Heboh soal Beli Sepatu Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31 Juta, Cek Ketentuannya

Whats New
KB Bank Targetkan Penyelesaian Perbaikan Kualitas Aset Tahun Ini

KB Bank Targetkan Penyelesaian Perbaikan Kualitas Aset Tahun Ini

Whats New
Astra Agro Lestari Sepakati Pembagian Dividen Rp 165 Per Saham

Astra Agro Lestari Sepakati Pembagian Dividen Rp 165 Per Saham

Whats New
Ditopang Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Diprediksi Semakin Moncer

Ditopang Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Diprediksi Semakin Moncer

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com