Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Alasan Pelaku Pemasaran dan Periklanan Harus Datang ke APMF 2014

Kompas.com - 04/09/2014, 11:30 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Ajang Asia Pacific Media Forum (APMF) 2014 akan digelar sebentar lagi. Ajang ini adalah pertemuan dua tahunan antara pemangku kepentingan alias stakeholders dari dunia pemasaran, periklanan, dan media.

APMF 2014 akan diselenggarakan di Nusa Dua, Bali, pada 18 hingga 20 September 2014 mendatang. Lalu, apa tujuan diselenggarakannya forum ini?

"Tujuan penyelenggaraan APMF untuk saling berbagi tren terakhir dan kedepan di dunia komunikasi terutama yang berhubungan dengan pemasaran, periklanan, media dan juga perilaku perubahan konsumen," kata Chairman APMF Andi Sadha kepada Kompas.com beberapa waktu lalu.

Menurut Andi, dengan mendatangkan pelaku pelaku bisnis maupun agen perubahan baik dari luar negeri dan dalam negeri, APMF berharap dapat menjadi sumber informasi perubahan bisnis yang lebih baik dan selalu memberikan ide ide inofatif bagi mereka yang hadir.

Adapun pembicara pada APMF merupakan pemimpin pemimpin dan agen perubahan terbaik di bidangnya masing-masing. Sebagai contoh Ajza Ahmed, CEO dan Founder AKQA, yang membuat perubahan bagaimana sebuah agensi harus dapat memberikan nilai lebih bagi brand yang dipercayakan.

"Kemudian Merlee CruzJayme, Chairmom dan Chief Executive Office DM9 Jayme Syfu yang akan berbagi bagaimana sebuah brand harus memberikan purpose untuk dapat selalu dekat dihati konsumennya, Kentaro Kimura Co-CEO dan Executive Creative Director Hakuhodo Kettle Jepang yang selalu memberikan ide ide inofatif bagaimana sebuah brand dengan kreativitas dalam strategi pemasarannya akan mendapatkan return on investment yang baik," papar Andi.

Perkaya ilmu dan wawasan anda tentang dunia pemasaran, periklanan, dan media dengan menjadi bagian dari APMF 2014. Kunjungi situs resmi APMF di www.apmf.com untuk informasi lebih lanjut.

baca juga: Bagaimana agar Sukses Beriklan di Facebook?

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Whats New
KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Whats New
Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Rilis
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com