Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Citi Tunjuk Batara Sianturi untuk Gantikan Tigor Siahaan

Kompas.com - 06/04/2015, 18:23 WIB
Bambang Priyo Jatmiko

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Citi Indonesia (Citibank) telah mendapatkan pengganti Tigor M. Siahaan yang dicalonkan sebagai presiden direktur Bank CIMB Niaga. Pengganti Tigor adalah Batara Sianturi.

Batara bakal menjabat sebagai Citi Country Officer (CCO) dan Country Head untuk Indonesia yang punya aset Rp 65 triliun per akhir 2014.

Batara menggantikan Tigor yang telah memimpin Citi di Indonesia sejak tahun 2011. Batara akan memulai masa jabatannya untuk memimpin seluruh lini usaha Citi yang tersebar di Indonesia setelah mendapatkan persetujuan regulator.

Dalam rilis itu, penunjukan sebagai CCO dan Country Head merupakan yang ketiga bagi Batara sepanjang karir internasionalnya di Citi yang sudah hampir mencapai tiga dekade.

Head of ASEAN dan Citi Country Officer untuk Singapura Michael Zink, menyatakan bangga dengan penunjukan Batara, sebagai veteran Citi dengan 27 tahun pengalaman, untuk menjadi CCO Indonesia.

"Ia benar-benar akan membawa pulang pengalaman perbankan global yang luas guna memimpin salah satu franchise paling penting kami di wilayah ASEAN. Penunjukan seorang Citibanker senior seperti Batara untuk memimpin bisnis di Indonesia menunjukkan prioritas kami untuk terus berkembang dan berinvestasi di pasar Indonesia," terang Zink dalam keterangan resminya, Senin (6/4/2015).

Batara saat ini menjabat sebagai CCO Filipina serta Cluster Head untuk Filipina dan Guam. Sebelumnya, dia adalah CCO untuk Hungaria serta Cluster Head bagi 12 negara lain di Eropa Timur bagian tengah.

Batara bergabung bersama Citi pada tahun 1988 sebagai Management Associate di Indonesia. Di Citi, dia memulai karirnya sebagai Consumer Audit and Operations sebelum pindah sebagai Chief Financial Officer (CFO) Consumer.

Pada tahun 1995, Batara pindah ke Citi Australia sebagai General Manager of the Overseas Mortgage business. (Issa Almawadi)

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

?[POPULER MONEY] Kasus Korupsi Timah Seret Harvey Moeis | Pakaian Bekas Impor Marak Lagi

Whats New
Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Kemenhub Fasilitasi Pemulangan Jenazah ABK Indonesia yang Tenggelam di Perairan Jepang

Whats New
Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Apa Pengaruh Kebijakan The Fed terhadap Indonesia?

Whats New
Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Gandeng Telkom Indonesia, LKPP Resmi Rilis E-Katalog Versi 6

Whats New
Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Ekonomi China Diprediksi Menguat pada Maret 2024, tetapi...

Whats New
Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Berbagi Saat Ramadhan, Mandiri Group Berikan Santunan untuk 57.000 Anak Yatim dan Duafa

Whats New
Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Tarif Promo LRT Jabodebek Diperpanjang Sampai Mei, DJKA Ungkap Alasannya

Whats New
Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Bisnis Pakaian Bekas Impor Marak Lagi, Mendag Zulhas Mau Selidiki

Whats New
Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Cara Reaktivasi Penerima Bantuan Iuran BPJS Kesehatan

Work Smart
Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Kehabisan Tiket Kereta Api? Coba Fitur Ini

Whats New
Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Badan Bank Tanah Siapkan Lahan 1.873 Hektar untuk Reforma Agraria

Whats New
Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Dukung Pembangunan Nasional, Pelindo Terminal Petikemas Setor Rp 1,51 Triliun kepada Negara

Whats New
Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Komersialisasi Gas di Indonesia Lebih Menantang Ketimbang Minyak, Ini Penjelasan SKK Migas

Whats New
Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Mulai Mei 2024, Dana Perkebunan Sawit Rakyat Naik Jadi Rp 60 Juta Per Hektar

Whats New
KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

KA Argo Bromo Anggrek Pakai Kereta Eksekutif New Generation per 29 Maret

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com