Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Aktivitas Pabrik Mobil Listrik Dasep Tetap Berjalan

Kompas.com - 27/06/2015, 16:20 WIB

BOGOR, KOMPAS.com - Aktivitas pembuatan mobil listrik di PT Sarimas Ahmadi Pratama, Kelurahan Pondok Rajeg, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Rt 002/03‎, masih berjalan seperti biasanya. Pabrik ini merupakan milik Dasep Ahmadi, pembuat mobil listrik yang digagas Dahlan Iskan.

"Masih kerja, di sini ada 30 karyawan yang kerja," ucap karyawan PT Sarimas Ahmadi Pratama kepada Tribunnews.com, Bogor, Sabtu (27/6/2015).

Pabrik mobil listrik ini tidak terlalu besar, diperkirakan memiliki luas tanah kurang lebih 500 meter.

Dengan tanah seluas itu, terdapat bangunan segi empat yang menggunakan seng sebagai bahan penutup samping dan atas.

Di dalam area pabrik ini terdapat enam mikrobus berwarna putih dan satu bus berwarna kuning.

Selain mikrobus, terdapat mobil listrik berwarna putih dengan model seperti Toyota Alphard. ‎

Dengan demikian, di pabrik ini terdapat delapan mobil dan kini telah diberi pita segel oleh Satuan Khusus Pemberantasan Korupsi Kejaksaan Agung.

Pembuatan mobil listrik PT Sarimas Ahmadi Pratama untuk penyelenggaraan APEC pada Oktober 2013, diduga merugikan negara sebesar Rp 32 miliar, karena mobil ini dibuat tidak sesuai dengan spesifikasi dan harganya dinilai terlalu mahal. (Seno Tri Sulistiyono)

baca juga: Sertifikasi Mobil Listrik "Tersandera" Birokrasi

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bank DKI Sumbang Dividen Rp 326,44 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

Bank DKI Sumbang Dividen Rp 326,44 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

Whats New
OASA Bangun Pabrik Biomasa di Blora

OASA Bangun Pabrik Biomasa di Blora

Rilis
Pengumpulan Data Tersendat, BTN Belum Ambil Keputusan Akuisisi Bank Muamalat

Pengumpulan Data Tersendat, BTN Belum Ambil Keputusan Akuisisi Bank Muamalat

Whats New
Cara Hapus Daftar Transfer di Aplikasi myBCA

Cara Hapus Daftar Transfer di Aplikasi myBCA

Work Smart
INA Digital Bakal Diluncurkan, Urus KTP hingga Bayar BPJS Jadi Lebih Mudah

INA Digital Bakal Diluncurkan, Urus KTP hingga Bayar BPJS Jadi Lebih Mudah

Whats New
Suku Bunga Acuan BI Naik, Anak Buah Sri Mulyani: Memang Kondisi Global Harus Diantisipasi

Suku Bunga Acuan BI Naik, Anak Buah Sri Mulyani: Memang Kondisi Global Harus Diantisipasi

Whats New
Ekonom: Kenaikan BI Rate Bakal 'Jangkar' Inflasi di Tengah Pelemahan Rupiah

Ekonom: Kenaikan BI Rate Bakal "Jangkar" Inflasi di Tengah Pelemahan Rupiah

Whats New
Menpan-RB: ASN yang Pindah ke IKN Bakal Diseleksi Ketat

Menpan-RB: ASN yang Pindah ke IKN Bakal Diseleksi Ketat

Whats New
Lebaran 2024, KAI Sebut 'Suite Class Compartment' dan 'Luxury'  Laris Manis

Lebaran 2024, KAI Sebut "Suite Class Compartment" dan "Luxury" Laris Manis

Whats New
Rupiah Melemah Sentuh Rp 16.200, Mendag: Cadangan Divisa RI Kuat, Tidak Perlu Khawatir

Rupiah Melemah Sentuh Rp 16.200, Mendag: Cadangan Divisa RI Kuat, Tidak Perlu Khawatir

Whats New
Rasio Utang Pemerintahan Prabowo Ditarget Naik hingga 40 Persen, Kemenkeu: Kita Enggak Ada Masalah...

Rasio Utang Pemerintahan Prabowo Ditarget Naik hingga 40 Persen, Kemenkeu: Kita Enggak Ada Masalah...

Whats New
Giatkan Pompanisasi, Kementan Konsisten Beri Bantuan Pompa untuk Petani

Giatkan Pompanisasi, Kementan Konsisten Beri Bantuan Pompa untuk Petani

Whats New
IHSG Turun 19,2 Poin, Rupiah Melemah

IHSG Turun 19,2 Poin, Rupiah Melemah

Whats New
Catat, Ini Jadwal Perjalanan Ibadah Haji Indonesia 2024

Catat, Ini Jadwal Perjalanan Ibadah Haji Indonesia 2024

Whats New
Pada Liburan ke Luar Negeri, Peruri Sebut Permintaan Paspor Naik 2,5 Lipat Pasca Pandemi

Pada Liburan ke Luar Negeri, Peruri Sebut Permintaan Paspor Naik 2,5 Lipat Pasca Pandemi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com