Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Saat Hotel Ditantang Buka Paket Wisata

Kompas.com - 02/09/2016, 10:39 WIB
Kontributor Ungaran, Syahrul Munir

Penulis

UNGARAN, KOMPAS.com - Kehadiran sebuah hotel di suatu daerah seharusnya memberikan nilai lebih bagi masyarakat di daerah tersebut. Hadirnya hotel juga dituntut untuk mempromosikan pariwisata daerah tersebut

Hal itu dikatakan Bupati Semarang, Mundjirin kepada manajemen The Wujil Resort and Convention. Mundjirin saat memberikan sambutan dalam peresmian The Wujil Resort and Conventions dan Taman Indah Sari Resto, Kamis (1/9/2016).

"Jangan kalah dengan rumah sakit Bethesda (Yogyakarta). Di sana biaya pengobatan ternyata sudah termasuk dengan wisata. Keluarga pasien bisa berlibur ke candi Prambanan sembari menunggu operasi pasien," kata Mundjirin.

Menurut dia, hanya butuh waktu tiga hari untuk mengunjungi semua lokasi wisata andalan di Kabupaten Semarang. Seperti candi Gedong Songo, curug Bidadari dan museum kereta api Ambarawa.

Di hadapan para tamu undangan yang sebagian besar adalah para pengusaha, Mundjirin berharap mereka bisa menanamkan investasinya di Kabupaten Semarang. Apalagi pihaknya sudah mempermudah perizinan investasi.

"Yang lebih menarik lagi, setiap perusahaan yang bisa menyerap tenaga kerja lokal 80 persen, akan dibebaskan biaya Izin Mendirikan Bangunan (IMB). Ini lebih baik daripada dana diparkir di luar negeri," kata Mundjirin.

Menjawab tantangan itu, owner The Wujil Resort and Conventions dan Taman Indah Sari Resto, Tetiyani Hartono menjamin komitmen untuk meningkatkan pariwisata diKabupaten Semarang.

Ia menandaskan bahwa pihaknya sudah menyiapkan paket wisata yang diinginkan Bupati Semarang. "Sudah kami rancang. Di antaranya ada paket outbond ke air terjun Semirang. Tunggu saja gebrakan kami," kata Teti.

Kompas TV 5,2 Juta Turis Asing Datang ke Indonesia
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Pasar Kripto Berpotensi 'Rebound', Simak Prospek Jangka Panjangnya

Pasar Kripto Berpotensi "Rebound", Simak Prospek Jangka Panjangnya

Earn Smart
Asosiasi 'Fintech Lending' Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Asosiasi "Fintech Lending" Buka Suara Soal Pencabutan Izin Usaha TaniFund

Whats New
Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Pihak Minimarket Diminta Ikut Tanggung Jawab Keamanan Parkir, Asosiasi: Kami Sudah Pasang CCTV dan Beri Peringatan

Whats New
Pasar Kripto 'Sideways', Simak Tips 'Trading' untuk Pemula

Pasar Kripto "Sideways", Simak Tips "Trading" untuk Pemula

Earn Smart
Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Sederet Langkah Kemenhub Pasca Kasus Kekerasan di STIP Jakarta

Whats New
Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 10 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Harga Emas Antam: Detail Harga Terbaru Pada Jumat 10 Mei 2024

Spend Smart
Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Gandeng BUMDes, Anak Usaha SMGR Kembangkan Program Pengelolaan Sampah

Whats New
Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Daftar 27 Bandara Baru yang Dibangun Selama Pemerintahan Presiden Jokowi

Whats New
Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Harga Bahan Pokok Jumat 10 Mei 2024, Harga Ikan Kembung Naik

Whats New
Ini Program Pertagas yang Dinilai Dapat Menggerakkan Perekonomian Masyarakat Desa

Ini Program Pertagas yang Dinilai Dapat Menggerakkan Perekonomian Masyarakat Desa

Whats New
Kenaikan BI Rate Jadi 6,25 Persen Tidak Perlu Dikhawatirkan

Kenaikan BI Rate Jadi 6,25 Persen Tidak Perlu Dikhawatirkan

Whats New
6 Instrumen Keuangan yang Cocok untuk Membangun Dana Darurat

6 Instrumen Keuangan yang Cocok untuk Membangun Dana Darurat

Spend Smart
Gelar RUPST, PT Timah Umumkan Susunan Direksi Baru

Gelar RUPST, PT Timah Umumkan Susunan Direksi Baru

Whats New
[POPULER MONEY] Usai Tutup Pabrik, Bata Akan Lakukan Usaha Ini | Temuan Ombudsman soal Dana Nasabah di BTN Raib

[POPULER MONEY] Usai Tutup Pabrik, Bata Akan Lakukan Usaha Ini | Temuan Ombudsman soal Dana Nasabah di BTN Raib

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com