Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pelindo III Kupang Siapkan Pelabuhan Khusus Logistik di Labuan Bajo

Kompas.com - 31/10/2016, 13:31 WIB
Sigiranus Marutho Bere

Penulis

KUPANG, KOMPAS.com - PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo III) Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT) saat ini telah menyiapkan pelabuhan khusus untuk logistik di Labuan Bajo, Kabupaten Manggarai Barat, NTT.

General Manajer PT. Pelindo III Cabang Kupang, Denny Lambert Wuwungan kepada sejumlah wartawan, usai mengikuti kegiatan Pelindo III mengajar SMAN 1 Kupang, Senin (31/10/2016) mengatakan, pembuatan pelabuhan baru itu, atas permintaan, Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi, saat berkunjung ke sejumlah tempat di NTT, Sabtu dan Minggu kemarin.

"Kami sudah siapkan lokasi, khusus untuk pelabuhan logistik jaraknya tidak berjauhan dari pelabuhan penumpang. Luas lahannya sekitar 10 sampai 20 hektar. Kita harapkan agar pada pertengahan tahun 2017 nanti sudah bisa terealisasi," ucap Denny.

Menurut dia, selama ini pelabuhan di Labuan Bajo masih tidak teratur, karena pelabuhan penumpang dan logistik digabung menjadi satu. Karena itu diharapkan pemisahan itu akan lebih baik lagi.

Saat ini lanjut Denny, distribusi logistik khususnya ke pulau Flores bagian Barat sangat sedikit, sehingga dengan dibangunnya pelabuhan logistik, kedepannya distribusi logistik ke Flores bagian Barat tersebut bisa terpenuhi.

Untuk pelabuhan penumpang, nantinya akan diperindah lagi dan fokus pada peningkatan pariwisata di Labuan Bajo yang merupakan daerah yang sering dikunjungi oleh wisatawan Domestik dan mancanegara.

Denny mengatakan, dalam kunjungan Menteri Perhubungan pada Minggu kemarin, Menteri Budi juga mengatakan, pelabuhan penumpang tersebut juga akan dikhususkan untuk "yacht dan cruise" wisatawan yang berkunjung ke daerah itu.

”Kami harapkan agar nanti setelah selesai pelabuhan itu dibangun, semuanya akan berjalan lancar baik itu penumpang kapal, distribusi barang maupun kapal wisatawan asing,”kata Denny.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Bantuan Pesantren dan Pendidikan Islam Kemenag Sudah Dibuka, Ini Daftarnya

Bantuan Pesantren dan Pendidikan Islam Kemenag Sudah Dibuka, Ini Daftarnya

Whats New
Tanggung Utang Proyek Kereta Cepat Whoosh, KAI Minta Bantuan Pemerintah

Tanggung Utang Proyek Kereta Cepat Whoosh, KAI Minta Bantuan Pemerintah

Whats New
Tiket Kereta Go Show adalah Apa? Ini Pengertian dan Cara Belinya

Tiket Kereta Go Show adalah Apa? Ini Pengertian dan Cara Belinya

Whats New
OJK Bagikan Tips Kelola Keuangan Buat Ibu-ibu di Tengah Tren Pelemahan Rupiah

OJK Bagikan Tips Kelola Keuangan Buat Ibu-ibu di Tengah Tren Pelemahan Rupiah

Whats New
Pj Gubernur Jateng Apresiasi Mentan Amran yang Gerak Cepat Atasi Permasalahan Petani

Pj Gubernur Jateng Apresiasi Mentan Amran yang Gerak Cepat Atasi Permasalahan Petani

Whats New
LPEI dan Diaspora Indonesia Kerja Sama Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

LPEI dan Diaspora Indonesia Kerja Sama Buka Akses Pasar UKM Indonesia ke Kanada

Whats New
Unilever Tarik Es Krim Magnum Almond di Inggris, Bagaimana dengan Indonesia?

Unilever Tarik Es Krim Magnum Almond di Inggris, Bagaimana dengan Indonesia?

Whats New
Simak 5 Cara Merapikan Kondisi Keuangan Setelah Libur Lebaran

Simak 5 Cara Merapikan Kondisi Keuangan Setelah Libur Lebaran

Earn Smart
Studi Kelayakan Kereta Cepat ke Surabaya Digarap China, KAI: Kita Enggak Ikut

Studi Kelayakan Kereta Cepat ke Surabaya Digarap China, KAI: Kita Enggak Ikut

Whats New
Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Bisa Berimbas ke Harga Barang Elektronik

Pelemahan Nilai Tukar Rupiah Bisa Berimbas ke Harga Barang Elektronik

Whats New
Pendaftaran UM-PTKIN 2024 Sudah Dibuka, Ini Link, Jadwal, hingga Alurnya

Pendaftaran UM-PTKIN 2024 Sudah Dibuka, Ini Link, Jadwal, hingga Alurnya

Whats New
Rincian Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 23 April 2024

Rincian Harga Emas di Pegadaian Hari Ini 23 April 2024

Spend Smart
Pembentukan Badan Penerimaan Negara Masuk Dokumen Rencana Kerja Pemerintah 2025

Pembentukan Badan Penerimaan Negara Masuk Dokumen Rencana Kerja Pemerintah 2025

Whats New
Neraca Dagang RI Kembali Surplus, BI: Positif Topang Ketahanan Eksternal Ekonomi

Neraca Dagang RI Kembali Surplus, BI: Positif Topang Ketahanan Eksternal Ekonomi

Whats New
Sambut Putusan MK soal Sengketa Pilpres, Kadin: Akan Berikan Kepastian bagi Dunia Usaha

Sambut Putusan MK soal Sengketa Pilpres, Kadin: Akan Berikan Kepastian bagi Dunia Usaha

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com