Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

China Pangkas Impor Batu Bara dari Korut

Angka ini meningkat 10 persen dibandingkan periode yang sama tahun lalu. Akan tetapi, impor batu bara dari Korut ke China anjlok 75 persen.

Ini menyiratkan bahwa China secara bertahap memangkas impor batu bara, yang merupakan sumber utama pendapatan Korut dalam valas.

Mengutip CNN Money, Jumat (14/7/2017), secara keseluruhan, impor China dari Korut turun 13 persen dibandingkan pada semester I 2016.

Hal ini diungkapkan oleh Huang Songping, juru bicara departemen bea cukai China.

Penurunan ini menyusul keputusan China pada Februari 2017 lalu untuk melarang semua impor batu bara Korut.

Selain itu, Presiden AS Donald Trump juga berulang kali mengkritik China terkait perdagangan dengan Korut.

Menurut Trump, peningkatan perdagangan antara China dan Korut mencapai hampir 40 persen pada kuartal I 2017.

Peningkatan perdagangan tersebut secara keseluruhan didorong oleh ekspor China ke Korut, yang meningkat hampir 30 persen pada paruh pertama tahun ini.

Menurut China, tidak ada perjanjian perdagangan yang berjalan dengan Korut saat ini bertentangan dengan sanksi internasional.

Huang menyatakan, peningkatan perdagangan dengan Korut disebabkan peningkatan pada ekspor tekstil.

"Sanksi yang dijatuhkan (oleh PBB) bukanlah embargo komprehensif. Perdagangan yang terkait kehidupan sehari-hari masyarakat di Korut, khususnya yang menjunjung prinsip humanistis, harusnya tidak terdampak sanksi," ungkap Huang. 

https://bisniskeuangan.kompas.com/read/2017/07/14/070000026/china-pangkas-impor-batu-bara-dari-korut

Terkini Lainnya

Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Ada Gejolak Global, Erick Thohir Telepon Direksi BUMN, Minta Susun Strategi

Whats New
Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Inflasi Medis Kerek Harga Premi Asuransi Kesehatan hingga 20 Persen

Whats New
Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Pemerintah Perlu Tinjau Ulang Anggaran Belanja di Tengah Konflik Iran-Israel

Whats New
Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Ekspor Batik Aromaterapi Tingkatkan Kesejahteraan Perajin Perempuan Madura

Whats New
Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Hadiri Halalbihalal Kementan, Mentan Amran: Kami Cinta Pertanian Indonesia

Whats New
Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Pasar Modal adalah Apa? Ini Pengertian, Fungsi, dan Jenisnya

Work Smart
Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Syarat Gadai BPKB Motor di Pegadaian Beserta Prosedurnya, Bisa Online

Earn Smart
Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Erick Thohir Safari ke Qatar, Cari Investor Potensial untuk BSI

Whats New
Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Langkah Bijak Menghadapi Halving Bitcoin

Earn Smart
Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Cara Meminjam Dana KUR Pegadaian, Syarat, dan Bunganya

Earn Smart
Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Ada Konflik Iran-Israel, Penjualan Asuransi Bisa Terganggu

Whats New
Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Masih Dibuka, Simak Syarat dan Cara Daftar Kartu Prakerja Gelombang 66

Work Smart
Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Tingkatkan Daya Saing, Kementan Lepas Ekspor Komoditas Perkebunan ke Pasar Asia dan Eropa

Whats New
IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

IHSG Turun 2,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Saham Rp 11.718 Triliun

Whats New
Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Pelita Air Catat Ketepatan Waktu Terbang 95 Persen pada Periode Libur Lebaran

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke