Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Dahlan: Pengganti Karen Ditentukan setelah Keputusan MK

Kompas.com - 21/08/2014, 13:40 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Dahlan Iskan menyatakan pengganti Direktur Utama PT Pertamina (Persero) Karen Agustiawan yang mengundurkan diri akan ditentukan setelah pengumuman keputusan Mahkamah Konstitusi (MK) terkait hasil pemilihan presiden 2014.

"(Keputusan terkait pengganti Karen) menunggu (keputusan) MK. Biar Bapak Presiden melakukan koordinasi," kata Dahlan di kantor pusat PT Taspen, Kamis (21/8/2014).

Meskipun pihaknya belum menentukan sosok yang akan menjadi pengganti Karen, Dahlan mengungkapkan ada beberapa kriteria yang dicari dari kandidat pengganti Karen. Kata dia, sosok pengganti Karen harus memiliki integritas yang tinggi.

"Nomor satu, integritas yang lebih bagus. Kalau pintar, semua sudah pintar. Bisa dari luar dan dalam," ujar Dahlan.

Seperti diberitakan sebelumnya, beberapa waktu lalu Dahlan menyatakan pengunduran diri Karen dari jabatan Dirut Pertamina karena yang bersangkutan akan mengajar di Harvard University.

VP Corporate Communication PT Pertamina Ali Mundakir memastikan pengunduran Karen Agustiawan sebagai Direktur Utama Pertamina bukan karena tawaran politik. Menurutnya pengunduran diri Karen karena alasan pribadi dan regenerasi kepemimpinan. "Inilah saatnya melakukan regenerasi kepemimpinan," kata Ali, menirukan pendapat Karen, beberapa waktu lalu.

Menurut Ali, Pertamina memandang proses regenerasi ini berlangsung dengan lancar. Setelah ada rapat pemegang saham, Pelaksana tugas (Plt) yang akan menggantikan dirut nanti akan memiliki kewenangan penuh seperti dirut.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Apa Mata Uang Brunei Darussalam dan Nilai Tukarnya ke Rupiah?

Whats New
Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Posko Ditutup, Kemenaker Catat 965 Perusahaan Tunggak Bayar THR 2024

Whats New
Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Antisipasi El Nino, Kementan Dorong 4 Kabupaten Ini Percepatan Tanam Padi

Whats New
Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Laba RMKE Cetak Laba Bersih Rp 302,8 Miliar pada 2023

Whats New
Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Perputaran Uang Judi Online di RI sampai Rp 327 Triliun Setahun

Whats New
Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Bapanas Pastikan Konflik Israel-Iran Tak Pengaruhi Masuknya Komoditas Pangan yang Rutin Diimpor

Whats New
Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Pasca Akuisisi BPR, KoinWorks Fokus Inovasi dan Efisiensi Tahun Ini

Whats New
Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Lion Air Bantah 2 Pegawai yang Ditangkap Menyelundupkan Narkoba Merupakan Pegawainya

Whats New
Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Indofarma Akui Belum Bayar Gaji Karyawan Periode Maret 2024, Mengapa?

Whats New
Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Pesetujuan KPR BSI Kini Hanya Butuh Waktu Satu Hari

Spend Smart
Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Bank Sentral Inggris Diprediksi Pangkas Suku Bunga pada Mei 2024

Whats New
Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Cara Membuat Kartu ATM BCA Berfitur Contactless

Work Smart
Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Pertanyaan Umum tapi Menjebak dalam Wawancara Kerja, Apa Itu dan Bagaimana Cara Jawabnya?

Work Smart
Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Menko Airlangga soal Kondisi Geopolitik Global: Belum Ada Apa-apa, Kita Tenang Saja...

Whats New
Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Pasar Perdana adalah Apa? Ini Pengertian dan Alur Transaksinya

Work Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com