Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini Perusahaan-perusahaan Pelapor DHE Terbaik

Kompas.com - 14/12/2015, 15:03 WIB
Yoga Sukmana

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Bank Indonesia (BI) memberikan penghargaan perusahaan pelapor devisa hasil ekspor (DHE) terbaik 2015.

Menurut BI, penentuan pelapor terbaik dilakukan dengan mencermati kinerja pelapor setiap tahun.

"Penilaiannya antara lain terkait kepatuhan terhadap ketentuan BI, kualitas dan kuantitas data, ketepatan penyampaian laporan, serta kerja sama dan kecepatan respons petugas pelapor terkait kepatuhan terhadap ketentuan BI," ujar Kepala Departemen Pengelolaan dan Kepatuhan Laporan Wiwiek Sisto Widayat di Jakarta, Senin (14/12/2015).

Pada kategori bank, perusahaan yang memilik Lalu Lintas Devisa (LLD), Devisa Hasil Ekspor (DHE), Sistem Informasi Debitur (SID), dan Laporan Bulanan Bank Umum (LBU) terbaik disabet oleh PT Bank Central Asia (BCA).

Di peringkat kedua ada PT Pan Indonesia Bank, disusul peringkat ketiga, yakni The Bank Of Tokyo Mitsubishi UFJ.

Sementara pada kategori pelaporan DHE perusahaan umum, diraih oleh PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia. Menyusul kemudian PT Berau Ltd dan PT Sari Dumai Sejati di posisi 2 dan 3.

BI juga memberikan penghargaan untuk perusahaan non lembaga keuangan atas pelaporan utang luar negeri (ULN) kepada 3 perusahaan yakni PT Lontar Papyrus Pulp and Paper Industri, PT Multistrada Arah Sarana, dan PT Sanyo Jaya Components Indonesia.

Selain itu, BI juga memberikan penghargaan khusus kepada tiga eksportir berkinerja baik yang beroperasi di wilayah yang terkena dampak kabut asap di Sumatera dan Kalimantan.

Tiga perusahaan itu yakni PT Aneka Bumi Pratama, PT Kayan Putera Utama Coal, dan PT Buana Wiralestari Mas.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Gelar RUPST, KLBF Tebar Dividen dan Rencanakan 'Buyback' Saham

Gelar RUPST, KLBF Tebar Dividen dan Rencanakan "Buyback" Saham

Whats New
Layanan LILO Lion Parcel Bidik Solusi Pergudangan untuk UMKM

Layanan LILO Lion Parcel Bidik Solusi Pergudangan untuk UMKM

Whats New
60 Persen Pekerja RI Bekerja di Sektor Informal dan Gig, Hadapi Tantangan Keterbatasan Akses Modal

60 Persen Pekerja RI Bekerja di Sektor Informal dan Gig, Hadapi Tantangan Keterbatasan Akses Modal

Whats New
Surat Utang Negara adalah Apa?

Surat Utang Negara adalah Apa?

Work Smart
Luhut Minta Kasus Tambak Udang di Karimunjawa Tak Terulang Lagi

Luhut Minta Kasus Tambak Udang di Karimunjawa Tak Terulang Lagi

Whats New
Kemenhub Bebastugaskan Sementara Kepala Kantor OBU Wilayah X Merauke yang Diduga KDRT

Kemenhub Bebastugaskan Sementara Kepala Kantor OBU Wilayah X Merauke yang Diduga KDRT

Whats New
Demi Tingkatkan Kinerja, Bakrie & Brothers Berencana Lakukan Kuasi Reorganisasi

Demi Tingkatkan Kinerja, Bakrie & Brothers Berencana Lakukan Kuasi Reorganisasi

Whats New
Seberapa Penting Layanan Wealth Management untuk Pebisnis?

Seberapa Penting Layanan Wealth Management untuk Pebisnis?

BrandzView
Kejar Produksi Tanaman Perkebunan Menuju Benih Unggul, Kementan Lakukan Pelepasan Varietas

Kejar Produksi Tanaman Perkebunan Menuju Benih Unggul, Kementan Lakukan Pelepasan Varietas

Whats New
Pemerintah Siapkan 2 Hektar Lahan Perkebunan Tebu di Merauke

Pemerintah Siapkan 2 Hektar Lahan Perkebunan Tebu di Merauke

Whats New
Mudahkan Reimbursement Perjalanan Bisnis, Gojek Bersama SAP Concur Integrasikan Fitur Profil Bisnis di Aplikasi

Mudahkan Reimbursement Perjalanan Bisnis, Gojek Bersama SAP Concur Integrasikan Fitur Profil Bisnis di Aplikasi

Whats New
Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di CIMB Biaga hingga BCA

Simak Rincian Kurs Rupiah Hari Ini di CIMB Biaga hingga BCA

Whats New
Harga Emas Terbaru 17 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 17 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
OJK Cabut Izin Usaha Koperasi LKM Pundi Mataran Pati

OJK Cabut Izin Usaha Koperasi LKM Pundi Mataran Pati

Whats New
Jelang Akhir Pekan, IHSG Dibuka 'Tancap Gas', Rupiah Melemah

Jelang Akhir Pekan, IHSG Dibuka "Tancap Gas", Rupiah Melemah

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com