Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bank Mandiri Sudah Tampung Rp 100 Miliar Dana Repatriasi Amnesti Pajak

Kompas.com - 24/08/2016, 15:07 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Bank Mandiri (Persero) Tbk merupakan salah satu bank yang ditunjuk oleh pemerintah sebagai bank persepsi dalam program pengampunan pajak. Dengan demikian, perseroan menampung dana-dana yang diperoleh dari program tersebut.

Sejak dimulainya program pengampunan pajak bulan lalu, Bank Mandiri mengaku telah menampung Rp 100 miliar dana repatriasi.

Direktur Finance & Treasury Bank Mandiri Pahala N Mansury ?menuturkan, seluruh dana yang diperoleh dari program pengampunan pajak dimasukkan ke dalam rekening khusus.

"Yang sudah masuk di rekening khusus masih belum terlalu banyak, Rp 100 miliar," kata Pahala di kantornya di Jakarta, Rabu (24/8/2016).

Lebih lanjut, Pahala menjelaskan, dana repatriasi tersebut berasal dari nasabah peserta perorangan.

Meskipun jumlah dana repatriasi yang sudah masuk masih relatif sedikit, akan tetapi perseroan optimistis bisa menampung banyak dana dari program pengampunan pajak.

Pahala menuturkan, masih minimnya dana repatriasi yang masuk disebabkab masih banyak wajib pajak yang saat ini masih mendalami atau mengkaji instrumen investasi apa yang pilih dalam penempatan dananya.

Sementara itu, sudah ada pula beberapa wajib pajak yang sudah menyatakan minat untuk melakukan repatriasi dana.

"Lumayan banyak. Yang menyatakan berminat memasukkan (dana repatriasi) sekitar Rp 8,5 triliun. Saat ini dana dominannya masih dari domestik," jelas Pahala.

Pahala menyatakan, ada kemungkinan dana akan banyak masuk pada bulan September mendatang. Adapun instrumen yang disiapkan Bank Mandiri, antara lain deposito, saham, obligasi, Reksadana Penyertaan Terbatas (RDPT), dan produk lainnya.

Kompas TV Tax Amnesty (Masih) Gagal Capai Target
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Cara Tarik Tunai Tanpa Kartu ATM Bank Jateng

Whats New
Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan 'Employee Benefit'

Toko Marine Hadirkan Platform untuk Tingkatkan "Employee Benefit"

Whats New
Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Cara Cetak Rekening Koran BCA, BRI, BNI, dan Bank Mandiri via Online

Spend Smart
Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Daftar UMK Kota Surabaya 2024 dan 37 Daerah Lain di Jawa Timur

Whats New
Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Menhub Pastikan Bandara Juanda Surabaya Siap Layani Penerbangan Haji 2024

Whats New
Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Whats New
Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com