Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Ini 8 Pekerjaan di Jakarta dengan Gaji di atas 15 Juta

Kompas.com - 08/04/2017, 06:00 WIB

JAKARTA, KOMPAS.com - Apakah Anda sedang berfikir untuk memiliki pekerjaan dengan gaji lebih tinggi tahun ini? Anda mungkin merasa gaji yang Anda peroleh dari pekerjaan saat ini, sudah tidak mampu mengejar kecepatan kebutuhan hidup dan harga barang-barang.

Sah-sah saja bila Anda sekarang untuk mencari pekerjaan baru dengan gaji lebih tinggi.
Walau mencari pekerjaan ideal bukanlah pekerjaan mudah, namun menemukan pekerjaan dengan gaji di atas Rp 15 juta bukan hal mustahil.

Berikut ini 8 pekerjaan di Jakarta dengan gaji di atas 15 juta disarikan dari berbagai macam sumber:

1. IT Developer

Perkembangan teknologi internet di Indonesia saat ini sedang naik daun. Banyak sekali perusahaan teknologi baru yang bermunculan dengan sebutan popular startup.

Kehadiran perusahaan di lini teknologi ini membuka kesempatan bagi Anda yang memiliki kemampuan teknis sebagai IT Developer untuk mendapatkan penghasilan optimal.

Saat ini, rata-rata tenaga IT Developer di perusahaan bisa membawa pulang gaji bulanan di atas Rp 15 juta. Bahkan di banyak perusahaan, gaji mereka sudah tembus di atas Rp 30 juta sebulan!

2. Analis Bisnis

Perkembangan bisnis yang sangat pesat di Indonesia menuntut pula banyak kehadiran analis bisnis yang handal.

Perusahaan-perusahaan konsultan banyak membutuhkan tenaga analis bisnis yang piawai memberikan analisis paling mumpuni tentang kondisi bisnis. Gaji seorang analis bisnis di sebuah perusahaan konsultan rata-rata sudah di atas Rp 15 juta.

3. Digital Marketer

Pertarungan perusahaan di lini digital saat ini sudah tak terelakkan. Perusahaan yang gagap digital bakal ketinggalan banyak peluang emas meningkatkan kapabilitas bisnis mereka.

Tidak heran bila permintaan perusahaan terhadap tenaga pemasar digital atau digital marketer semakin tinggi dari hari ke hari.

Saat ini, digital marketer bisa membawa pulang gaji bulanan di atas Rp 15 juta per bulan. Banyak pula perusahaan yang telah memberikan gaji hingga di atas Rp 20 juta untuk posisi ini.

4. Data analyst

Halaman Berikutnya
Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Rupiah Tertekan, 'Ruang' Kenaikan Suku Bunga Acuan BI Jadi Terbuka

Rupiah Tertekan, "Ruang" Kenaikan Suku Bunga Acuan BI Jadi Terbuka

Whats New
Hana Bank Catat Laba Bersih Rp 453 Miliar, Total Aset Naik

Hana Bank Catat Laba Bersih Rp 453 Miliar, Total Aset Naik

Whats New
Tingkatkan Produksi Beras di Jateng, Kementan Beri Bantuan 10.000 Unit Pompa Air

Tingkatkan Produksi Beras di Jateng, Kementan Beri Bantuan 10.000 Unit Pompa Air

Whats New
Genjot Energi Bersih, Bukit Asam Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia yang Peduli Lingkungan

Genjot Energi Bersih, Bukit Asam Target Jadi Perusahaan Kelas Dunia yang Peduli Lingkungan

Whats New
HM Sampoerna Bakal Tebar Dividen Rp 8 Triliun

HM Sampoerna Bakal Tebar Dividen Rp 8 Triliun

Whats New
PLN Nusantara Power Sebut 13 Pembangkit Listrik Masuk Perdagangan Karbon Tahun Ini

PLN Nusantara Power Sebut 13 Pembangkit Listrik Masuk Perdagangan Karbon Tahun Ini

Whats New
Anak Muda Dominasi Angka Pengangguran di India

Anak Muda Dominasi Angka Pengangguran di India

Whats New
Daftar 6 Kementerian yang Telah Umumkan Lowongan PPPK 2024

Daftar 6 Kementerian yang Telah Umumkan Lowongan PPPK 2024

Whats New
Pembiayaan Kendaraan Listrik BSI Melejit di Awal 2024

Pembiayaan Kendaraan Listrik BSI Melejit di Awal 2024

Whats New
Peringati Hari Bumi, Karyawan Blibli Tiket Donasi Limbah Fesyen

Peringati Hari Bumi, Karyawan Blibli Tiket Donasi Limbah Fesyen

Whats New
Great Eastern Hadirkan Asuransi Kendaraan Listrik, Tanggung Kerusakan sampai Kecelakaan Diri

Great Eastern Hadirkan Asuransi Kendaraan Listrik, Tanggung Kerusakan sampai Kecelakaan Diri

Earn Smart
Setelah Akuisisi, Mandala Finance Masih Fokus ke Bisnis Kendaraan Roda Dua

Setelah Akuisisi, Mandala Finance Masih Fokus ke Bisnis Kendaraan Roda Dua

Whats New
KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

KKP Gandeng Kejagung untuk Kawal Implementasi Aturan Tata Kelola Lobster

Whats New
Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Pengusaha Harap Putusan MK soal Pilpres Dapat Ciptakan Iklim Investasi Stabil

Whats New
IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

IHSG dan Rupiah Kompak Menguat di Akhir Sesi 23 April 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com