Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kemendag Targetkan Transaksi Trade Expo Indonesia 2016 Tembus Rp 10 Triliun

Kompas.com - 24/08/2016, 21:34 WIB
Pramdia Arhando Julianto

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Gelaran pameran perdagangan atau Trade Expo Indonesia ke-31 akan dilaksanakan pada 12-16 Oktober 2016 di Jiexpo Kemayoran, Jakarta.

Kementerian Perdagangan menargetkan nilai transaksi pada pameran tersebut bisa mencapai 800 juta dollar AS atau senilai Rp 10,4 triliun.

Trade Expo 2016 akan meliputi enam zona sektor unggulan, yakni zona produk manufaktur, furnitur dan dekorasi rumah, makanan dan agrikultur, industri kreatif, serta investasi.

"Target transaksi untuk produk senilai 800 juta dollar AS, untuk jasa dan investasi itu beda lagi," ujar Arlinda, Direktur Jenderal Pengembangan Ekspor Nasional Kementerian Perdagangan di Jakarta Pusat, Rabu (24/8/2016).

Arlinda menambahkan, pihaknya tengah melakukan pemetaan terhadap produk-produk yang menjadi target ekspor. Tujuannya agar pemerintah fokus mendorong pengembangan produk-produk ekspor tersebut.

Arlinda menuturkan, sampai 23 Agustus 2016, jumlah pembeli (buyer) yang telah mendaftarkan kehadiran dalam Trade Expo Indonesia mencapai sekitar 4.000 buyer.

Buyer-buyer tersebut antara lain berasal dari Nigeria sebanyak 443 orang, Arab Saudi 93 orang, India 83 orang, Indonesia 55 orang, Lebanon 49 orang, Kuwait 28 orang, Pakistan 29 orang, Vietnam 19 orang, Amerika Serikat 18 orang, dan Argentina 18 orang.

Buyer asal Nigeria cukup dominan dalam pameran tahun ini karena produk makanan dan minuman Indonesia banyak diminati di Nigeria.

Menurut Arlinda, produk-produk yang diminati para buyer adalah produk kesehatan dan kecantikan, tekstil dan garmen, aksesoris dan fesyen, kosmetik, produk agrikultural, makanan dan minuman, serta kopi.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

HET Beras Bulog Naik, YLKI Khawatir Daya Beli Masyarakat Tergerus

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Lampaui Malaysia hingga Amerika Serikat

Whats New
KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

KKP Terima 99.648 Ekor Benih Bening Lobster yang Disita TNI AL

Rilis
Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Di Hadapan Menko Airlangga, Wakil Kanselir Jerman Puji Pertumbuhan Ekonomi Indonesia

Whats New
Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Soal Rencana Kenaikan Tarif KRL, Anggota DPR: Jangan Sampai Membuat Penumpang Beralih...

Whats New
Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Menteri ESDM Pastikan Perpanjangan Izin Tambang Freeport Sampai 2061

Whats New
Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan 'Daya Tahannya'

Pertumbuhan Ekonomi 5,11 Persen, Sri Mulyani: Indonesia Terus Tunjukan "Daya Tahannya"

Whats New
“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

“Wanti-wanti” Mendag Zulhas ke Jastiper: Ikuti Aturan, Kirim Pakai Kargo

Whats New
Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Astra Honda Motor Buka Lowongan Kerja untuk D3-S1, Simak Kualifikasinya

Work Smart
Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Jadwal Lengkap Perjalanan Ibadah Haji 2024

Whats New
Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Kasus SPK Fiktif Rugikan Rp 80 Miliar, Kemenperin Oknum Pegawai yang Terlibat

Whats New
Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Laba Bersih Avrist Assurance Tumbuh 18,3 Persen pada 2023

Whats New
Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Mendag Zulhas Usul HET Minyakita Naik Jadi Rp 15.000 Per Liter

Whats New
Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Marak Modus Penipuan Undangan Lowker, KAI Imbau Masyarakat Lebih Teliti

Whats New
Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Vira Widiyasari Jadi Country Manager Visa Indonesia

Rilis
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com