Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bandara Lombok Incar Layanan Penerbangan Umroh

Kompas.com - 20/04/2017, 19:16 WIB
Sakina Rakhma Diah Setiawan

Penulis

LOMBOK, KOMPAS.com - PT Angkasa Pura I (Persero) menargetkan bisa melayani rute penerbangan untuk jamaah umrah. Pasalnya, masyarakat muslim di NTB dan sekitarnya jumlahnya besar.

General Manager Angkasa Pura I Bandara LIA I Gusti Ngurah Ardita menuturkan, pihaknya menargetkan bandara yang berlokasi di Praya, Lombok Tengah tersebut bisa melayani jemaah umrah untuk terbang secara langsung ke Tanah Suci.

"Kami mau mengoptimalkan potensi umrah. Berangkat umrah langsung dari Lombok," terang Ardita pada acara Lokakarya Wartawan Kementerian Perhubungan di Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), Kamis (20/4/2017).

Ardita menuturkan, selama ini perjalanan umrah jamaah dari Lombok harus melalui Surabaya ataupun Jakarta. Di samping itu, ada juga jamaah yang berangkat atau pulang ibadah umrah dengan rute penerbangan transit di Bali.

Menurut dia, Garuda Indonesia sempat mempersiapkan rute penerbangan langsung ke Jeddah, namun untuk mengatur slot terbang. Sehingga, yang dilakukan adalah saat ini penerbangan tetap dilakukan dengan transit.

Maskapai penerbangan Lion Air melayani rute melalui Bandara Adi Sumarmo, Solo, Jawa Tengah. Sementara itu, Garuda Indonesia akan melayani rute melalui Bandara Internasional Juanda.

"Kami sudah komunikasi dengan Garuda untuk menyambungkan rute Surabaya. Pilihannya antara Garuda atau Lion Air itu," jelas Ardita.

Data AP I menunjukkan, Bandara Lombok Praya mulai melayani penerbangan untuk ibadah haji pada tahun 2012 silam.

Per tahun 2016, bandara ini melayani 11 kloter keberangkatan dengan jumlah jamaah mencapai 3.591 orang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Emiten Nikel IFSH Catat Penjualan Rp 170 Miliar di Kuartal I 2024

Whats New
Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Starlink Telah Kantongi Surat Uji Laik Operasi di Indonesia

Whats New
Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Laba Bersih BNI Naik 2,03 Persen Menjadi Rp 5,3 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Bank Mandiri Jaga Suku Bunga Kredit di Tengah Tren Kenaikan Biaya Dana

Whats New
Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Bukan Dibebaskan Bea Cukai, Denda Impor Sepatu Bola Rp 24,74 Juta Ditanggung DHL

Whats New
Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Kerja Sama dengan PBM Tangguh Samudera Jaya, Pelindo Optimalkan Bongkar Muat di Pelabuhan Tanjung Priok

Whats New
DANA dan Jalin Sepakati Perluasan Interkoneksi Layanan Keuangan Digital

DANA dan Jalin Sepakati Perluasan Interkoneksi Layanan Keuangan Digital

Whats New
Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18 pada Kuartal I-2024

Kredit UMKM Bank DKI Tumbuh 39,18 pada Kuartal I-2024

Whats New
Penyaluran Kredit Bank Mandiri Capai Rp 1.435 Triliun pada Kuartal I-2024

Penyaluran Kredit Bank Mandiri Capai Rp 1.435 Triliun pada Kuartal I-2024

Whats New
Imbas Boikot, KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai

Imbas Boikot, KFC Malaysia Tutup Lebih dari 100 Gerai

Whats New
Gapki Tagih Janji Prabowo Bentuk Badan Sawit

Gapki Tagih Janji Prabowo Bentuk Badan Sawit

Whats New
Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Pameran Franchise dan Lisensi Bakal Digelar di Jakarta, Cek Tanggalnya

Smartpreneur
Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Akvindo Tegaskan Tembakau Alternatif Bukan buat Generasi Muda

Whats New
Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Allianz Syariah Bidik Target Pengumpulan Kontribusi Capai 14 Persen Sepanjang 2024

Whats New
Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Laba Bersih Astra International Rp 7,46 Triliun pada Kuartal I 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com