Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

PT Nirvana Wastu Pradana Beli Supermall Cianjur Senilai Rp 73,97 Miliar

Kompas.com - 28/06/2016, 13:56 WIB
Iwan Supriyatna

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Nirvana Wastu Pradana telah melakukan pembelian aset dari PT Griya Pesona Mentari dengan total nilai transaksi Rp 73,97 miliar yang berupa pusat perbelanjaan (Supermall Cianjur) beserta tanah yang berlokasi di Cianjur, Jawa Barat.

"Transaksi yang terjadi pada 24 Juni 2016 ini dibiayai menggunakan kas internal perusahaan," papar perseroan, seperti dikutip dari keterbukaan informasi, Selasa (28/6/2016).

Dalam keterbukaan informasi disebutkan, Supermall Cianjur memiliki luas lahan yang dapat disewakan kurang lebih 8.800 meter persegi dengan tingkat hunian mencapai 90 persen.

Selain itu, Nirwana Wastu Pradana juga mengakuisisi kelebihan tanah Supermall Cianjur seluas kurang lebih 13.800 meter persegi yang berada di sekitar lokasi mall yang dapat digunakan untuk rencana pengembangan dan ekspansi.

"Akuisisi ini sesuai dengan visi PT Nirvana Development Tbk (NIRO) untuk menjadi pengembang terbesar di Indonesia di sektor penyewaan pusat perbelanjaan," imbuh perseroan.

Sekadar informasi, Nirvana Wastu Pradana merupakan anak perusahaan yang 99 persen sahamnya dimiliki oleh PT Nirvana Wastu Pratama dan PT Nirvana Wastu Pratama yang 65 persen sahamnya dimiliki oleh PT Nirvana Development Tbk (NIRO).

Kompas TV Mal Online Tebar Diskon
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Kian Menguat, Harga Bitcoin Kembali Tembus 67.000 Dollar AS per Keping

Whats New
Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Sri Mulyani: Barang Non Komersial Tak Akan Diatur Lagi dalam Permendag

Whats New
Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Lebih Murah dari Saham, Indodax Sebut Banyak Generasi Muda Pilih Investasi Kripto

Earn Smart
Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Jokowi Minta Bea Cukai dan Petugas Pelabuhan Kerja 24 Jam Pastikan Arus Keluar 17.304 Kontainer Lancar

Whats New
Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Dukung Ekonomi Hijau, Karyawan Blibli Tiket Kumpulkan 391,96 Kg Limbah Fesyen

Whats New
Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Relaksasi Aturan Impor, Sri Mulyani: 13 Kontainer Barang Bisa Keluar Pelabuhan Tanjung Priok Hari Ini

Whats New
Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Produsen Refraktori BATR Bakal IPO, Bagaimana Prospek Bisnisnya?

Whats New
IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

IHSG Menguat 3,22 Persen Selama Sepekan, Ini 10 Saham Naik Paling Tinggi

Whats New
Mengintip 'Virtual Assistant,' Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Mengintip "Virtual Assistant," Pekerjaan yang Bisa Dilakukan dari Rumah

Work Smart
Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Tingkatkan Kinerja, Krakatau Steel Lakukan Akselerasi Transformasi

Whats New
Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Stafsus Sri Mulyani Beberkan Kelanjutan Nasib Tas Enzy Storia

Whats New
Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Soroti Harga Tiket Pesawat Mahal, Bappenas Minta Tinjau Ulang

Whats New
Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Tidak Kunjung Dicairkan, BLT Rp 600.000 Batal Diberikan?

Whats New
Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Lowongan Kerja Pamapersada untuk Lulusan S1, Simak Persyaratannya

Work Smart
Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan 'Smart City' di Indonesia

Menakar Peluang Teknologi Taiwan Dorong Penerapan "Smart City" di Indonesia

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com