Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

HM Sampoerna Tegaskan Bisnisnya Tak Kena Efek Trump

Kompas.com - 18/11/2016, 12:30 WIB
Estu Suryowati

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Mantan Presiden Direktur PT HM Sampoerna Tbk (HMSP) Paul Janelle menegaskan tidak ada efek Trump dalam bisnis produsen rokok tersebut. Kinerja bisnis anak usaha Philip Morris International Inc (PMI) lebih banyak dipengaruhi faktor domestik.

"Bisnis kami di dalam negeri. Produksi HMSP di Pulau Jawa. Membeli tembakau dan cengkeh di Indonesia. Jadi, tidak terpengaruh," kata Janelle di Jakarta, Jumat (18/11/2016).

KOMPAS.com / KRISTIANTO PURNOMO Mantan Presiden Direktur PT HM Sampoerna Tbk. Paul Janelle (kanan) dan Presiden Direktur PT HM Sampoerna Tbk. Mindaugas Trumpaitis berbincang usai Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT HM Sampoerna Tbk. di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (18/11/2016). Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang digelar PT HM Sampoerna Tbk. menyetujui Mindaugas Trumpaitis secara resmi menggantikan Paul Janelle sebagai Presiden Direktur Sampoerna.
Memang diakui Janelle, beberapa waktu lalu pasar sempat bereaksi berlebihan merespons terpilihnya Donald Trump sebagai Presiden Amerika Serikat.

Namun respons pasar tersebut hanya bersifat sementara. Apalagi bagi HMSP yang basis usahanya di Indonesia dan menggunakan mata uang rupiah, dan bukan dollar AS.

Maka, efek Trump yang dikhawatirkan itu tidak begitu berpengaruh terhadap HMSP.

KOMPAS.com / KRISTIANTO PURNOMO Mantan Presiden Direktur PT HM Sampoerna Tbk. Paul Janelle (kiri) dan Presiden Direktur PT HM Sampoerna Tbk. Mindaugas Trumpaitis (tengah) berbincang usai Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa PT HM Sampoerna Tbk. di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta, Jumat (18/11/2016). Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) yang digelar PT HM Sampoerna Tbk. menyetujui Mindaugas Trumpaitis secara resmi menggantikan Paul Janelle sebagai Presiden Direktur Sampoerna.
"Mungkin di dunia ada masalah dengan dollar AS. Tetapi bisnis HMSP murni dengan rupiah," ucap Janelle.

Alih-alih terkena efek Trump, Janelle berseloroh justru HMSP terkena efek Jokowi. Namun ia tidak serius menyinggung soal efek Jokowi itu. "Karena HMSP murni di Indonesia, ya kenanya efek Jokowi," canda Janelle.

Kompas TV Ini Kata APINDO Soal Terpilihnya Trump- Satu Meja
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Saat Persoalan Keuangan Indofarma Bakal Berujung Pelaporan ke Kejagung

Whats New
Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Luhut Perkirakan Pembangunan Bandara VVIP IKN Rampung Tahun Depan

Whats New
5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

5 Hal di CV yang Bikin Kandidat Tampak Lemah di Mata HRD, Apa Saja?

Work Smart
Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Cegah Persaingan Usaha Tidak Sehat, KPPU Tingkatkan Kerja Sama dengan Bea Cukai

Whats New
Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Pelepasan Lampion Waisak, InJourney Targetkan 50.000 Pengunjung di Candi Borobudur

Whats New
Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Didukung Pertumbuhan Kredit, Sektor Perbankan Masih Menjanjikan

Whats New
Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Bangun Smelter Nikel Berkapasitas 7,5 Ton, MMP Targetkan Selesai dalam 15 Bulan

Whats New
Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Gelar RUPS, Antam Umumkan Direksi Baru

Whats New
Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Siap-siap, Antam Bakal Tebar Dividen 100 Persen dari Laba Bersih 2023

Whats New
Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Berkomitmen Sediakan Layanan Digital One-Stop Solution, Indonet Resmikan EDGE2

Whats New
Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Libur Panjang, KCIC Siapkan 28.000 Tempat Duduk Kereta Cepat Whoosh

Whats New
Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Emiten Penyedia Infrastruktur Digital EDGE Raup Laba Bersih Rp 253,6 Miliar pada 2023

Whats New
InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

InJourney: Bergabungnya Garuda Indonesia Bakal Ciptakan Ekosistem Terintegrasi

Whats New
KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

KAI Bakal Terima 1 Rangkaian Kereta LRT Jabodebek yang Diperbaiki INKA

Whats New
BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

BTN Relokasi Kantor Cabang di Cirebon, Bidik Potensi Industri Properti

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com