Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Jasa Marga Beri Diskon Tol dan Imbau Pemudik Hindari Tol Cikunir

Kompas.com - 29/05/2017, 15:28 WIB
Kurnia Sari Aziza

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - PT Jasa Marga mengimbau pemudik untuk tidak melalui ruas tol Cikunir. Direktur Utama PT Jasa Marga Desi Arryani memprediksi akan terjadi kepadatan di tol Cikunir, karena banyaknya proyek pembangunan di sana.

"Sebetulnya titik terawan itu di tol Cikunir. Bapak Ibu yang akan mudik, kalau bisa hindari tol Cikunir," kata Desi, saat menyampaikan presentasinya kepada wartawan, di Kementerian BUMN, Jakarta Pusat, Senin (29/5/2017).

Adapun beberapa proyek infrastruktur yang dibangun di sana adalah Light Rail Transit (LRT), Jakarta-Cikampek Elevated, dan kereta cepat Jakarta-Bandung.

Beberapa langkah dilakukan untuk mengantisipasi kemacetan di ruas tol Cikunir dan ruas tol lainnya yang menjadi jalur utama dalam arus mudik.

Pertama, yakni rekayasa lalu lintas, seperti contra flow dan pengalihan arus. Adapun langkah antisipasi ini dilakukan bersama Ditjen Perhubungan Darat Kementerian Perhubungan dan Korlantas Mabes Polri.

PT Jasa Marga juga membangun parking bay untuk mengantisipasi kemacetan karena antrean kendaraan yang keluar masuk rest area.

Diskon E-Toll

"Atas kepedulian kami dan dalam rangka mau meningkatkan penetrasi penggunaan (kartu) e-toll, kami keluarkan diskon 20 persen tarif tol bagi pengguna e-toll," kata Desi.

Pemberian diskon ini berlaku pada H-3 hingga H+2 atau pada 22-26 Juni 2017 dan pada H+4 hingga H+6 atau pada 30 Juni hingga 2 Juli 2017.

"Diskon ini berlaku di ruas tol Jasa Marga dan kelompok usahanya," kata Desi.

(Baca: Jasa Marga Akan Pasang Sensor di Jembatan Cisomang)

Kompas TV Perbaikan Jembatan Cisomang Tahap I Tampung
Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang


Terkini Lainnya

Kejar Target 1 Juta Barrel Minyak, Industri Hulu Migas Hadapi Keterbatasan Rig

Kejar Target 1 Juta Barrel Minyak, Industri Hulu Migas Hadapi Keterbatasan Rig

Whats New
PGN Suplai Gas Bumi untuk Smelter Tembaga Freeport

PGN Suplai Gas Bumi untuk Smelter Tembaga Freeport

Whats New
KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

KKP Kembangkan Jejaring Perbenihan Nasional Ikan Nila

Whats New
Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Kemenhub Evaluasi Pola Pengasuhan di STIP Jakarta

Whats New
Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Konsumsi Rumah Tangga Kembali Jadi Penopang Pertumbuhan Ekonomi Indonesia pada Kuartal I-2024

Whats New
Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Frekuensi Perjalanan LRT Jabodebek Ditambah, Waktu Tunggu Lebih Cepat

Whats New
Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Kepala Bappenas Sebut Pembangunan IKN Capai 80,82 Persen

Whats New
Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Simak Kurs Rupiah Hari Ini di BCA hingga BNI

Spend Smart
Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Pabrik Sepatu Bata di Purwakarta Tutup, Bagaimana Prospek Sahamnya?

Earn Smart
Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Ada Regulasi Ketransmigrasian Baru, Kemendes Sebut Sebagai Modal Pengembangan Transmigrasi Modern

Whats New
Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Bagaimana Rekomendasi IHSG Pekan Ini? Simak Aneka Sentimen yang Memengaruhinya

Whats New
Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Kepala Bappenas: Selama 10 Tahun Terakhir, Pertumbuhan Ekonomi Stabil di Angka 5 Persen

Whats New
Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Bank BJB Syariah Resmi Tergabung dalam Jaringan ”Link”

Whats New
Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Soal Pabrik Sepatu Bata Tutup, Asosiasi: Pesanan Turun karena Lebaran

Whats New
Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Pabrik Sepatu Bata Tutup, Kemenaker: Semua Hak Karyawan Harus Diberikan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com