Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

CT: Dinamika Politik Saat Ini Buruk bagi Bisnis

Kompas.com - 01/10/2014, 12:30 WIB


JAKARTA, KOMPAS.com
— Menteri Koordinator bidang Perekonomian Chairul Tanjung (CT) mengaku khawatir dengan kondisi politik dalam negeri. Menurut dia, dinamika politik yang terjadi saat ini akan membuat dunia usaha bergejolak.

CT mengaku merasakan hal itu, terlebih selain sebagai pejabat publik, ia juga dikenal sebagai pengusaha. Oleh karenanya, apa yang dikhawatirkan pengusaha dapat dirasakan pula oleh dirinya.

Menurut dia, apa yang terjadi di Senayan setelah keputusan soal tata tertib Dewan Perwakilan Rakyat (DPR), Undang-Undang MPR, DPR, DPR dan DPRD (MD3), dan Undang-Undang Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) disahkan sangat tidak baik menurut pasar.

"Karena pasar tahu, pemerintah tidak akan punya gerak leluasa kalau tidak didukung parlemen," ujarnya, Selasa (30/9/2014) malam, di Istana Negara, Jakarta.

Seperti diketahui, dinamika politik itu dianggap akan mempersulit pemerintahan baru yang bakal dipimpin oleh presiden terpilih Joko Widodo dan wakilnya Jusuf Kalla. Bahkan, menurut CT, faktor politik dalam negeri itu lebih berpengaruh dibandingkan soal rencana normalisasi suku bunga olhe The Federal Reserve (Fed).

Dalam perjalanannya di New York, Presiden Susilo Bambang Yudhoyono sempat berkonsultasi dengan CT tentang masalah ini. Lalu, pemilik CT Corp itu menjelaskan, faktor dalam negeri lebih besar dibanding faktor luar negeri.

Ia berharap Jokowi paham kondisi tersebut dan mulai mencari dukungan yang lebih besar di parlemen. "Saya melihat tanda-tanda itu, cuma belum berhasil," ujarnya. (Asep Munazat Zatnika)

Baca juga: Menkeu: Rupiah Melemah Gara-gara Yellen , Bukan karena UU Pilkada

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Baca tentang
Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

PT PELNI Buka Lowongan Kerja hingga 16 Mei 2024, Usia 58 Tahun Bisa Daftar

PT PELNI Buka Lowongan Kerja hingga 16 Mei 2024, Usia 58 Tahun Bisa Daftar

Work Smart
Bapanas Siapkan Revisi Perpres Bantuan Pangan untuk Atasi Kemiskinan Esktrem

Bapanas Siapkan Revisi Perpres Bantuan Pangan untuk Atasi Kemiskinan Esktrem

Whats New
Banjir Landa Konawe Utara, 150 Lahan Pertanian Gagal Panen

Banjir Landa Konawe Utara, 150 Lahan Pertanian Gagal Panen

Whats New
Amankan 4 Penumpang, Petugas Bandara Juwata Gagalkan Penyelundupan 4.047 Gram Sabu

Amankan 4 Penumpang, Petugas Bandara Juwata Gagalkan Penyelundupan 4.047 Gram Sabu

Whats New
478.761 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek pada Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

478.761 Kendaraan Tinggalkan Jabotabek pada Libur Panjang Kenaikan Yesus Kristus

Whats New
Pengertian Dividen Interim dan Bedanya dengan Dividen Final

Pengertian Dividen Interim dan Bedanya dengan Dividen Final

Earn Smart
Pajak Dividen: Tarif, Perhitungan, dan Contohnya

Pajak Dividen: Tarif, Perhitungan, dan Contohnya

Earn Smart
Jalan Tol Akses IKN Ditargetkan Beroperasi Fungsional Pada Agustus 2024

Jalan Tol Akses IKN Ditargetkan Beroperasi Fungsional Pada Agustus 2024

Whats New
Cara Menghitung Dividen Saham bagi Investor Pemula Anti-Bingung

Cara Menghitung Dividen Saham bagi Investor Pemula Anti-Bingung

Earn Smart
Sepanjang 2023, AirAsia Indonesia Kantongi Pendapatan Rp 6,62 Triliun

Sepanjang 2023, AirAsia Indonesia Kantongi Pendapatan Rp 6,62 Triliun

Whats New
Menyehatkan Pesawat di Indonesia dengan Skema 'Part Manufacturer Approval'

Menyehatkan Pesawat di Indonesia dengan Skema "Part Manufacturer Approval"

Whats New
Libur Panjang, Tiket Whoosh Bisa untuk Masuk Gratis dan Diskon 12 Wahana di Bandung

Libur Panjang, Tiket Whoosh Bisa untuk Masuk Gratis dan Diskon 12 Wahana di Bandung

Whats New
Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Memahami Dividen: Pengertian, Sistem Pembagian, Pajak, dan Hitungannya

Earn Smart
Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Limbah Domestik Dikelola Jadi Kompos, Solusi Kurangi Sampah di Kutai Timur

Whats New
Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 11 Mei 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com