Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Disebut Konservatif oleh Tjahjo Kumolo, Ini Jawaban Menkeu Bambang

Kompas.com - 29/04/2015, 20:18 WIB
Estu Suryowati

Penulis


JAKARTA, KOMPAS.com – Menteri Dalam Negeri Tjahjo Kumolo menyebut Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro terlalu ambil sikap konservatif. Menanggapi sindiran tersebut, Bambang pun menjelaskan alasan mengapa dia konservatif.

Menurut Menkeu, sikapnya yang konservatif adalah demi mencapai anggaran yang ideal, yaitu anggaran yang terjamin keberlanjutannya.

“Mendagri bilang, Menkeu kok konservatif. Ternyata setelah duduk di Menkeu, itulah yang memang harus saya lakukan, konservatif. Karena saya harus menjamin keuangan negara ada keberlanjutannya, tidak ada gangguan besar,” kata Bambang, Jakarta, Rabu (29/4/2015).

Lebih lanjut Bambang mencontohkan bagaimana tidak konservatifnya Menteri Keungan di Yunani sehingga membuat negara tersebut kebingunan. Bambang mengatakan, pemerintah Yunani saat ini terbelit hutang yang harus dibayar dalam jumlah besar ke Dana Moneter Internasinoal dan Uni Eropa.

“Kenapa Yunani bisa utang besar? Karena di masa lalu pengelolaan anggaran di Yunani sangat longgar, sangat mudah untuk bisa melakukan spending. Defisit budget di Yunasi bisa 8 persen dari PDB. Dan untuk membiayai defisit tersebut, mereka dengan mudah mengeluarkan surat utang ke market,” jelas Bambang.

Bambang menuturkan, dalam perkembangannya Yunani mengalami masalah di pengelolaan ekonominya sehingga surat utang yang dikeluarkan menjadi tidak berharga lagi. Yunani menjurus pailit, dan membutuhkan pinjaman besar bahkan untuk menjalankan roda pemerintahan.

Setelah pemilu, partai yang radikal dengan bantuan asing menguasai pemerintahan dan menggeser partai yang selama ini kooperatif dengan IMF dan Uni Eropa. Kendati berganti, Bambang melanjutkan, pemerintah Yunani toh tidak lepas dari kewajiban membayar utang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Laba Emiten BRPT Milik Prajogo Pangestu Merosot, Ini Penyebabnya

Laba Emiten BRPT Milik Prajogo Pangestu Merosot, Ini Penyebabnya

Whats New
Tak Perlu ke Dukcapil, Ini Cara Cetak Kartu Keluarga secara Online

Tak Perlu ke Dukcapil, Ini Cara Cetak Kartu Keluarga secara Online

Earn Smart
Laba Bank Tumbuh Terbatas, Pengamat: Pengaruh Kondisi Ekonomi Secara Umum

Laba Bank Tumbuh Terbatas, Pengamat: Pengaruh Kondisi Ekonomi Secara Umum

Whats New
Jumlah Kunjungan Warga RI ke Singapura Meningkat Gara-gara Konser Taylor Swift

Jumlah Kunjungan Warga RI ke Singapura Meningkat Gara-gara Konser Taylor Swift

Whats New
Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Pasca Halving Bitcoin, Apa yang Harus Dicermati Investor?

Earn Smart
KJRI Cape Town Gelar 'Business Matching' Pengusaha RI dan Afrika Selatan

KJRI Cape Town Gelar "Business Matching" Pengusaha RI dan Afrika Selatan

Whats New
Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Baru 4 Bulan, Sudah 11 Bank Perekonomian Rakyat yang Tumbang

Whats New
Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Whats New
Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Whats New
Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Whats New
Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Whats New
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Whats New
Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Whats New
Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

BrandzView
Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com