Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Pertumbuhan Ekonomi Vietnam Capai 5,18 Persen

Kompas.com - 27/06/2014, 14:02 WIB

HANOI, KOMPAS.com - Pertumbuhan ekonomi Vietnam sepanjang semester I-2014 mencapai level 5 persen. Kekhawatiran terhadap dampak sentimen anti-China terhadap perekonomian negara ini, tidak seburuk yang diperkirakan sebelumnya.

Data dari Badan Pusat Statistik Vietnam menunjukkan pertumbuhan ekonomi negara ini tepatnya berada di 5,18 persen antara Januari-Juni. Sementara itu, pertumbuhan ekonomi pada periode yang sama tahun 2013 sebesar 4,9 persen.

Bank sentral Vietnam pada pekan lalu melakukan pelemahan terhadap mata uang dong sebesar 1 persen guna mendorong pertumbuhan ekspor. Hal itu dilakukan guna membantu pertumbuhan ekonomi, setelah pada bulan lalu warga Vietnam bergejolak akibat protes terhadap Tiongkok.

Bulan lalu, warga Vietnam gencar melakukan protes terhadap Tiongkok, menyusul langkah TIongkok memindahkan anjungan pengeboran migas ke wilayah yang diklaim milik Vietnam. Hal itu meningkatkan tensi antara dua negara.

Meski marah terhadap Tiongkok, warga Vietnam juga melampiaskan kemarahannya kepada pabrik-pabrik yang dimiliki pemodal dari Taiwan dan Korea. Terkait dengan kerusuhan itu, pemerintah Vietnam menawarkan kompensasi kepada investor, berupa pemotongan tarif dan asuransi.

Vietnam juga berusaha untuk bangkit dari masalah ekonomi yang berkepanjangan, termasu di antaranya rendahnya permintaan domestik, kredit bermasalah dan kebangkrutan pelaku usaha.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Terkini Lainnya

Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Maskapai Akui Tak Terdampak Pengurangan Bandara Internasional

Whats New
Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Bank BTPN Raup Laba Bersih Rp 544 Miliar per Maret 2024

Whats New
Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Melalui Aplikasi Livin' Merchant, Bank Mandiri Perluas Jangkauan Nasabah UMKM

Whats New
Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Hari Tuna Sedunia, KKP Perluas Jangkauan Pasar Tuna Indonesia

Whats New
Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Terima Peta Jalan Aksesi Keanggotaan OECD, Indonesia Siap Tingkatkan Kolaborasi dan Partisipasi Aktif dalam Tatanan Dunia

Whats New
Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Pasarkan Produk Pangan dan Furnitur, Kemenperin Gandeng Pengusaha Ritel

Whats New
Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

Punya Manfaat Ganda, Ini Cara Unit Link Menunjang Masa Depan Gen Z

BrandzView
Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Asosiasi Dukung Pemerintah Cegah Penyalahgunaan Narkoba pada Rokok Elektrik

Whats New
Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Impor Bahan Baku Pelumas Tak Lagi Butuh Pertek dari Kemenperin

Whats New
Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Cara Isi Token Listrik secara Online via PLN Mobile

Work Smart
Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Pencabutan Status 17 Bandara Internasional Tak Berdampak ke Industri Penerbangan

Whats New
Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Emiten Sawit Milik TP Rachmat (TAPG) Bakal Tebar Dividen Rp 1,8 Triliun

Whats New
Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Adu Kinerja Keuangan Bank BUMN per Kuartal I 2024

Whats New
Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Setelah Investasi di Indonesia, Microsoft Umumkan Bakal Buka Pusat Data Baru di Thailand

Whats New
Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Emiten Persewaan Forklift SMIL Raup Penjualan Rp 97,5 Miliar pada Kuartal I 2024

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com