Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Bappenas: Infrastruktur Masih Jadi Fokus Pembangunan di Tahun Depan

Kompas.com - 13/04/2016, 12:53 WIB
Estu Suryowati

Penulis

JAKARTA, KOMPAS.com - Badan Perencanaan Pembangunan Nasional(Bappenas)/Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN) menyatakan di tahun depan pembangunan Indonesia masih fokus pada tiga tema besar.

Yakni, pembangunan infrastruktur, perluasan kesempatan kerja, pengurangan tingkat kemiskinan dan kesenjangan antar-wilayah.

"Pagu anggaran masih kami bicarakan dengan Menteri Keuangan. Saya kira itu mungkin anggaran pembangunan atau non-operasional sekitar Rp 700 triliun," kata Menteri PPN Sofyan Djalil, usai membuka Rapat Kerja Pemerintah (RKP) 2017, Rabu (13/4/2016).

Dia mengatakan, program prioritas yang diajukan untuk tahun anggaran 2017 masih terlalu banyak. Totalnya ada Rp 941 triliun.

Bappenas akan mempertajam program mana yang paling prioritas. "Kalau prioritas pertama, kami jamin ada pembiayaan," kata Sofyan.

Penjaminan pembiayaan pada program prioritas tersebut sesuai arahan Presiden Joko Widodo (Jokowi), bahwa harus ada perbaikan mekanisme perencanaan dan eksekusi program.

Artinya, kebijakan anggaran yang selama ini mengacu konsep money follow functions harus diubah menjadi konsep money follow program.

Dengan demikian, program harus direncanakan bedasarkan tema pembangunan yang disepakati bersama, bukan berdasarkan kepentingan sektoral atau Kementerian/Lembaga.

Kompas TV Bunga Murah Jadi Program Pemerintah

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.



Terkini Lainnya

Kinerja Pegawai Bea Cukai 'Dirujak' Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Kinerja Pegawai Bea Cukai "Dirujak" Netizen, Ini Respon Sri Mulyani

Whats New
Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Pembatasan Impor Barang Elektronik Dinilai Bisa Dorong Pemasok Buka Pabrik di RI

Whats New
Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Sukuk Wakaf Ritel adalah Apa? Ini Pengertian dan Karakteristiknya

Work Smart
Viral Mainan 'Influencer' Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Viral Mainan "Influencer" Tertahan di Bea Cukai, Ini Penjelasan Sri Mulyani

Whats New
Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Harga Emas ANTAM: Detail Harga Terbaru Pada Minggu 28 April 2024

Spend Smart
Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Harga Emas Terbaru 28 April 2024 di Pegadaian

Spend Smart
Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Investasi Aman, Apa Perbedaan SBSN dan SUN?

Work Smart
Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Harga Bahan Pokok Minggu 28 April 2024, Harga Daging Ayam Ras Naik

Whats New
SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

SILO Layani Lebih dari 1 Juta Pasien pada Kuartal I 2024

Whats New
Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Bulog Diminta Lebih Optimal dalam Menyerap Gabah Petani

Whats New
Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Empat Emiten Bank Ini Bayar Dividen pada Pekan Depan

Whats New
[POPULER MONEY] Sri Mulyani 'Ramal' Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

[POPULER MONEY] Sri Mulyani "Ramal" Ekonomi RI Masih Positif | Genset Mati, Penumpang Argo Lawu Dapat Kompensasi 50 Persen Harga Tiket

Whats New
Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Ketahui, Pentingnya Memiliki Asuransi Kendaraan di Tengah Risiko Kecelakaan

Spend Smart
Perlunya Mitigasi Saat Rupiah 'Undervalued'

Perlunya Mitigasi Saat Rupiah "Undervalued"

Whats New
Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Ramai Alat Belajar Siswa Tunanetra dari Luar Negeri Tertahan, Bea Cukai Beri Tanggapan

Whats New
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com